Tumgik
abimahasin-blog · 7 years
Text
Bodohnya aku ketika tahu kamu ingkar janji ialah masih mempercayai bahwa itu adalah omong kosong.
Abi Mahasin
0 notes
abimahasin-blog · 7 years
Text
Aku ingin berada diatas hiruk pikuk keramaian. berdiri diantara penikmat kesendirian yang melihat jari manismu bersanding cincin keemasan. Akan ku ceritakan pada senja. waktu dimana peraduan mengadukan kehilanganmu. Sesampainya pada akhir dari peraduan itu. Suasana ini menjadi haru dan sendu. hingga keindahan sinar jingganya menjadi gelap dan membiru.
Abi Mahasin
0 notes
abimahasin-blog · 7 years
Photo
Tumblr media
Ancient but never spent... #epicjogja #jogjaistimewa #kerisindonesia #klasik (di Special Region of Yogyakarta)
0 notes
abimahasin-blog · 7 years
Text
Terkadang aku terjaga semalaman, akibat dari sinkronisasi antara yang tersirat dalam benak dan tersurat dalam hati Terkadang akuterjaga semalaman yang terangkan pikiran hingga fajar yang menggelapkan mata. Terkadang.. yang selalu diulang.
0 notes
abimahasin-blog · 7 years
Text
Seperti Halnya
Seperti halnya perdamaian, perlu adanya kesatuan. Seperti halnya rembulan membutuhkan sinar matahari untuk menyinari malam. Seperti halnya bintang dan senja yang membutuhkan cakrwala untuk memperlihatkan keindahannya Para pejuang kedamaian hanya ingin meminta berdamai tanpa meminta balasan. Para pahlawan rela berkeringat dan mati demi kemerdekaan tanpa harus dikenang. Matahari yang selalu menyinari tanpa meminta balas disinari
kamulah seperti halnya, dan aku, hanyalah pejuang.
0 notes
abimahasin-blog · 7 years
Text
Kalau kamu bertanya padaku apa yang aku punya ?. Pasti aku menjawab aku tidak punya apa-apa selain cerita untuk ditulis, kata-kata sederhana yang dirangkai. Yang nanti ku ceritakan pada anak cucu kita.
Abi Mahasin
0 notes
abimahasin-blog · 7 years
Text
kamu suka hujan ? kalau kamu suka hujan, jangan berteduh ketika turun hujan. 😊
Abi Mahasin
0 notes
abimahasin-blog · 7 years
Text
Kenangan ialah sebutan. Sebutan dari apa yg telah kita lewatkan, dari apa yg telah kita perjuangkan, dari apa yg telah kita relakan.
Abi Mahasin
0 notes
abimahasin-blog · 7 years
Text
Aku merindukanmu laksana tanah kering kemarau merindukan irama rintik air berjatuhan musim hujan.
abi_mahasin
0 notes
abimahasin-blog · 7 years
Quote
puisi bukan hanya untuk dipahami tapi untuk dihayati
sapardi djoko damono
0 notes
abimahasin-blog · 7 years
Quote
sebab aku mencintaimu tanpa sebab.
abi_mahasin
0 notes
abimahasin-blog · 7 years
Quote
saat kamu berkeinginan untuk mengakhiri. disitu ada keinginanku untuk bertahan
@abi_mahasin
0 notes
abimahasin-blog · 8 years
Text
Diantaranya
ketika awan putih tak lenyap namun langit membiru gelap hujan bercampur tangan lalu deras dan aku tak ingin mengibas.
ada yang turun rintik perlahan menjadi deras lalu membekas dan bergenang. ada yang menguap lalu melayang-layang ada yang melaju kiri dan kanan lalu terjebak arus lalu lintas. ada yang berhembus semu lalu memutar ada yang mengalir berpijak tapi tak bermuara
ada yang berdiri namun tak tegap diantaranya.
0 notes
abimahasin-blog · 8 years
Text
Kekurangan dan Keterbatasan
aku bukan orang yang terlahir dalam lingkungan yang luap dengan materi, aku hidup dikeluarga sederhana. soal harta aku memah kalah, aku hanyalah pecundang dimata harta. mewah dan serba ada, bukan aku. bermobil dan berdompet tebal jelas bukan aku. aku hanya punya 2 kaki yg menuntunku berjalan kemana-mana. keadaanku hanyalah sederhana dan pas-pasan. keterbatasan dan kekurangan. keberadaanku juga bukan yang di utamakan. aku hanya ban serp. mungkin jelas. aku bertanya. pernahkah kamu merasa ingin memiliki tapi kamu selalu disadarkan oleh kekurangan dan keterbatasanmu ? atau pernah ditinggalkan karena kamu punya keterbatasan dan kekurangan ? aku bermain dengan nalarku sendiri, merasakan tubuhku sendiri seolah aku memeluk tubuhku sendiri. dingin.. dingin.. dingin... terkadang kesendirian membuatmu menjadi dingin, dan kehadiran seseorang seperti halnya kau menggenggam bongkahan es. orang-orang bertanya, adakah yang menyelimuti ? aku jawab gelap. lalu adakah yang menerangi? ada namun putihnya masih terlalu redup. apa yang selalu kau lakukan dan lihat ? kelabu yang buram. sisiku.
0 notes
abimahasin-blog · 8 years
Video
Proud to be almamater !!! (at Sma Negeri 1 Sindang Indramayu)
0 notes
abimahasin-blog · 8 years
Text
Garis Serpihan Tanya
Setungku yang letih membendung api Sedang cermin yang enggan berbagi Jejak berserakan dan pecahan bertanggal Yang bersudut dalam kepekatan tunggal Seksa menipu raut dalam dusta Menggunjingkan iramanya pada sang Nyata Disembunyikannya pada semesta, sisi yg berpeluh pada pelukan tubuhnya sendiri lalu terlenyah pada senyap Ada serpihan kaca merah yang menjuling dalam pada garis tanya yang garisnya memanjang dan berulang Yang tersudut kembali menanti garis baru atau mungkin kelanjutan garis utuh tanpa serpihan liku.
0 notes
abimahasin-blog · 8 years
Text
Sajak Untukmu
Untukmu yang akan memasuki kehidupanku Untukmu yang telah masuk dalam reliku kehidupanku yang terlanjur dalam Untukmu yang pernah masuk dalam kehidupanku lalu pergi dan masih meninggalkan jejak
Untukmu, semuanya ….
Akan ku beri tahu ....
Jika kau ingin masuk dan berada dalam kehidupan seseorang, tolong beritahu maksud kedatanganmu dan untuk apa kau datang…
Hanya sekedar bersinggah kah ?
Hanya Sekedar ingin mengenalkah ?
Untuk Menetapkah ?
Jika kau dengan sengaja datang tanpa memberitahu maksud dan untuk apa kau datang, lalu kau menetap dan sengaja pergi …
Urungkan…
Jika kau datang hanya untuk bersinggah dan pergi lagi maka carilah kehidupan yang sesuai dengan apa yang kau inginkan.
Karena bagiku kehidupan seseorang tidak sebercanda itu..
Untukmu...
0 notes