Tumgik
alazolla · 5 years
Text
Melihat Peluang Usaha Travel Berbasis Online
Melihat Peluang Usaha Travel Berbasis Online
Siapa sih orang yang tidak suka traveling, mengunjungi satu lokasi wisata kewisata lainnya, bukan hanya domestik bahkan kemancanegara akan dilakoni demi sebuah hoby jalan-jalan. Apalagi pemerintahan saat ini, sedang mengembangkan sector wisata menjadi pemasukan unggulan dalam devisa negara. Dukungan pemerintah dalam hal ini sangat besar, bukan hanya dipermudah dalam regulasi juga dibangun sarana…
View On WordPress
0 notes
alazolla · 5 years
Text
Berkayak Menjelajah Pesisir Sumatera Barat
Berkayak Menjelajah Pesisir Sumatera Barat
Ketakutan saya saat berada di pantai dan pulau-pulau kecil di Sumatera Barat adalah tsunami yang bisa datang tiba-tiba, ditambah suasana dan kondisi kawasan sungai pisang hujan turun cukup deras dan laut nampak bergolak karena hembusan angin yang cukup kencang. Namun rasa takut ini perlahan luruh saat hujan mulai reda dan nampak ditengah laut mulai terlihat sebuah pulau indah yang akan menjadi…
View On WordPress
0 notes
alazolla · 5 years
Text
Mengenal Lebih Dekat Tanaman Hidroponik
Mengenal Lebih Dekat Tanaman Hidroponik
Indonesia negara agraris, semua tidak akan ada yang yang menyangkal, karena kita semua tahu suburnya tanah air Indonesia, bahkan sebatang tongkatpun jika ditancapkan ketanah akantumbuh karena kesuburan tanah Indonesia. Namun tanah yang subur tidak seiring dengan pertumbuhan kesejahteraan masyarakat petani, salah siapa?
Berbagai cara dan metode telah diupayakan untuk bisa meningkatkan ketrampilan…
View On WordPress
0 notes
alazolla · 5 years
Text
Mau Buat Smart SIM, Begini Caranya!
Mau Buat Smart SIM, Begini Caranya!
Bertepatan hari ulang tahun Koarlantas POLRI, pada tanggal 22 September telah diluncurkan juga design dan fungsi baru dari SIM (Surat Ijin Mengemudi). Bentuk tampilan dan fungsi Smart Surat Izin Mengemudi (Smart SIM) atau SIM Pintar dengan kelebihannya menjadi inovasi baru yang dapat dimanfaatkan pengendara bermotor baik mobil maupun sepeda motor di Indonesia.
Dengan sebuah Smart SIM, maka hal…
View On WordPress
0 notes
alazolla · 5 years
Text
Petualangan Dalam Perut Bumi Goa Barat
Petualangan Dalam Perut Bumi Goa Barat
“Goa Barat meliuk di dalam perut bumi karts di Gombong Selatan. Sungai bawah tanah ini berundak rundak ratusan jeram, hingga menimbulkan suara gemuruh danembusan angin serupa baling baling helicopter”.
Gemuruh suara air Goa Barat begitu menggema menguasai rongga telinga, deburan yang tanpa henti seakan tak ingin berbagi ruang dengan bunyi-bunyian lainnya. Suara gemuruh dahsyat yang datangnya dari…
View On WordPress
0 notes
alazolla · 5 years
Text
Apabila terpelihara mata, sedikitlah cita-cita.
Apabila terpelihara kuping, khabar yang jahat tiadalah damping.
Apabila terpelihara lidah, niscaya dapat daripadanya paedah.
Gurindam Duabelas Raja Ali Haji Pasal 3
Legenda Sungai Musi Palembang
Rasa kantuk masih terasa, berat rasanya mata untuk dibuka setelah tertidur beberapa saat di pesawat, ku coba menatap keluar jendela terlihat kerlap kerlip lampu di daratan, artinya sebentar lagi pesawat akan segera mendarat. Terlihat samar sebuah aliran sungai besar membelah Kota, nampak sebuah kapal besar meliuk liuk melawan arus deras sebuah sungai.
Kapal besar itu diisi sekelompok perompak besar yang dipimpin seorang kapitan, nampak mata sang kapitan menatap hilir mudik kapal kapal besar para pedagang yang lalu lalang dengan membawa barang dagangan. Sang kapitan meyakini klo wilayah ini pastilah sangat subur dn makmur sehingga banyak yang berniaga. Sang kapitan akhirnya memutuskan untuk menetap di wilayah itu, lewat peta kumal yang selalu dibawanya, sang kapitan melingkari lokasi tersebut, namun di peta belum terlihat nama di wilayah tersebut.
Tumblr media
Senja diatas Jembatan Ampera
Kapitan berkata “kita sekarang berada di daerah ini , dan ternyata daerah ini belum ada namanya di peta , sudah ku pikir – pikir kita akan menamakan daerah ini Mu Ci (dalam bahasa tua cina HAN, Mu Ci berarti ayam betina , dan mu ci adalah nama bagi dewi ayam betina yang memberikan keberuntungan pada manusia). Semenjak saat itu sang kapitan menuliskan mu ci di peta nya untuk menamai wilayah sungai musi palembang , dari sang kapitan tersebar keberadaan wilayah ini dan juga nama mu ci sesuai yg tertulis di peta nya .
Menyusuri Sungai Musi  Menikmati Keindahan Sungai Terpanjang
Bagi yang tidak akrab dengan transportasi jalur air, Musi Tour mungkin adalah objek wisata paling menarik di Palembang, ibukota Provinsi Sumatra Selatan, Indonesia. Sungai Musi adalah salah satu sungai utama di Indonesia dan sungai terpanjang di Pulau Sumatera. Ini membagi Palembang, ibu kota Provinsi Sumatra Selatan, ke Daerah Hulu (Ulu) dan Daerah Bawah (Ilir) Palembang. Di sungai ini membentang salah satu jembatan terpanjang di Indonesia, Jembatan Ampera, yang menghubungkan Area Atas dan Daerah Bawah Palembang.
Gambar dibuat dengan menggunakan aplikasi Canva
Ada beberapa cara sebetulnya untuk mengeksplorasi Sungai Musi dari atas ke bagian bawah sungai. Jika merasa ingin nyaman tanpa gangguan orang lain, kita bisa menyewa ingin melakukannya secara individual, Anda dapat menggunakan speedboat atau perahu biasa yang disebut jukung. Tetapi jika datang berombongan atau ingin ramai ramai lebih dari 40 orang, tentu  sebaiknya menyewa kapal bernama KMP. Putri Kembang Dadar. Tur Musi di KMP. Putri Kembang Dadar adalah tur 4 jam dimulai di pelabuhan dekat Benteng Kuto Besak (KBF) atau lebih populer disebut Benteng Kuto Besak (BKB) oleh penduduk setempat.
Tumblr media
  Apa sih yang bisa dilihat selama tur? Tur ini menawarkan pemandangan kehidupan yang panjang di kedua sisi sungai Sungai Musi dan transportasi di Sungai Musi itu sendiri. KIta dapat melihat bagaimana penduduk setempat memanfaatkan Sungai Musi tidak hanya sebagai sumber air minum mereka, seperti yang dilakukan sebagian besar warga Palembang, tetapi juga bagaimana mereka menggunakan sungai sebagai sumber pendapatan mereka untuk mendukung kehidupan mereka.
Destinasi yang paling mencolok dari tur tersebut, antara lain adalah Home on the Raft (Rumah di Rakit), Pabrik Pupuk PT. Pusri, Pabrik Kilang Minyak Pertamina, Kawasan Bagus Kuning, Masjid Lawang Kidul (Mesjid Lawang Kidul), Ki Merogan (Mesjid Ki Merogan), Benteng Kuto Besak (Benteng Kuto Besak), dan Pulau Kemaro (Pulau Kemaro) dengan cerita cinta legendarisnya.
Tumblr media
Menikmati Pempek Goyang diatas Jukung
Namun jika perjalanan air itu adalah sebuah hal menakutkan, tidak perlu khawatir karena menikmati keindahan sungai musi bisa dari pinggiran sungai atau sambil menikmati jajanan rasa Palembang dan Provinsi Sumatera Selatan yang menyajikan makanan tradisional, Empek-empek Palembang dan buah lokal populer dari Provinsi Sumatera Selatan, yaitu buah Duku yang manis. Rasanya sebuah pengalaman yang tak akan terlupakan ketika kita bisa menikmati pempek sambil merasakan goyangan perahu yang diterjang ombak besar Sungai Musi
    Atraksi Wisata Air Sungai Musi Palembang Apabila terpelihara mata, sedikitlah cita-cita. Apabila terpelihara kuping, khabar yang jahat tiadalah damping. Apabila terpelihara lidah, niscaya dapat daripadanya paedah. 627 more words
0 notes
alazolla · 5 years
Text
Menelusuri Wisata Sejarah di Museum Padang Sumatera Barat
Menelusuri Wisata Sejarah di Museum Padang Sumatera Barat
Dulu kau selalu menjadi alasanku untuk ‘pulang’. Di kota yang membuatku mengenang segala kenangan yang kita lalui bersama, dulu. Namun, kini, semuanya berubah pilu dan kau tak lagi menjadi alasan dari kepulanganku.
Kota Padang merupakan Kota yang terkenal dengan cerita legenda Malin Kundang ini berbatasan langsung dengan laut dan perbukitan, jadi secara otomatis mempunyai beraneka ragam tempat…
View On WordPress
0 notes
alazolla · 5 years
Text
Bukit Holbung, Sumbanya Sumatera
Bukit Holbung, Sumbanya Sumatera
Apapun pekerjaanmu saat ini dan sedang kamu jalani. Alangkah indahnya jika kamu bisa mencintai dan menikmatinya. Cintailah pekerjaanmu dengan hati yang penuh rasa syukur. Dan nikmatilah pekerjaanmu dengan hati gembira dan bahagia.
“Empat hari lagi, kita rapat sekalian survey lokasi di Medan dulu ya soal proyek itu”. begitu pesan pendek yang masuk ke hapeku. Bekerja dengan rasa senang bukan saja…
View On WordPress
0 notes
alazolla · 5 years
Text
Ke Padang? Jangan Lupa Berkunjung ke Pantai Taplau
Ke Padang? Jangan Lupa Berkunjung ke Pantai Taplau
“Dan senja membuat kita mengerti arti sebuah kata ‘rela’.”
Aku mulai menyadari betapa kamu adalah orang yang sangat berarti dan bersama hilangnya matahari, ternyata kehadiranmu hanyalah sebuah mimpi. Wajahnya sedari tadi hanya berusaha tak ingin luput menatap matahari senja yang perlahan menenggelamkan setengah paruhnya. Pada kelopak mata kecilnya terlihat mulaiberkaca-kaca.
“Senja-mu pasti…
View On WordPress
0 notes
alazolla · 5 years
Text
Wisata Kekinian Pantai Tanjung Tinggi Belitung
Wisata Kekinian Pantai Tanjung Tinggi Belitung
Sesaat sebelum mendarat di Belitung, tampak lahan sawit terhampar luas dan lubang lubang besar menganga bekas galian galian tambang, yang kini telah ditinggalka, tercampakan setelah diambil timahnya oleh para pengusaha pengusaha serakah penambang timah. Dari dalam pesawat lewat jendela, nampak garis pantai yang memanjang dengan warna biru lautnya yang berkilau terkena cercah sinar matahari pagi. 
View On WordPress
0 notes
alazolla · 5 years
Text
Kulon Progo, Ketika Aku Selalu Gagal Move On
Kulon Progo, Ketika Aku Selalu Gagal Move On
Menjadi salah satu kabupaten yang berada di Daerah Istimewa Yogyakarta, Kulon Progo yang memilki arti nama sebelah barat Sungai Progo, menjadi tempat yang wajib juga untuk kamu sambangi. Mengapa demikian? Tempat ini rasanya seistimewa Yogyakarta, memiliki beragam pilihan destinasi wisata, catatan sejarah, tradisi, dan yang lebih penting adalah kuliner yang enak dan murah meriah. Seperti…
View On WordPress
0 notes
alazolla · 5 years
Text
Surga Dunia Wisata Alam Banyumas yang Aduhai
Surga dunia, Kalau sudah dengar kata itu pikiran orang akan mengembara ke awang awang, apalagi kalau sudah dikaitkan dengan Banyumas atau mungkin orang lebih familiar dengan Kota Purwokerto - nya
Surga dunia, Kalau sudah dengar kata itu pikiran orang akan mengembara ke awang awang, apalagi kalau sudah dikaitkan dengan Banyumas atau mungkin orang lebih familiar dengan Kota Purwokerto – nya. Jangan berkonotasi negatif dulu yah, karena kali ini melengkapi cerita perjalanan saya di Kota Ksatria, wisata alam masih menjadi andalan untuk saya kunjungi, Namun bukan itu saja, banyak hal yang bisa…
View On WordPress
0 notes
alazolla · 5 years
Text
Karimunjawa, Tempat Sejuta Pesona dan Panorama
Karimunjawa, Tempat Sejuta Pesona dan Panorama
  Rasa syukur dan takjub rasanya tak henti-henti terucap dari mulut saya. Kembali saya diberikan kesempatan dan waktu untuk berkunjung ke Karimunjawa. Tentu, perjalanan ke tempat ini kembali melahirkan pengalaman baru yang tidak akan pernah terlupakan sampai saya tua nanti dan punya anak cucu. Untuk yang masih merasa asing, Karimunjawa merupakan sebuah Kepulauan di laut Jawa yang termasuk dalam…
View On WordPress
0 notes
alazolla · 5 years
Text
Wisata Keren Jogya Ini Jangan Di Lewatkan
Wisata Keren Jogya Ini Jangan Di Lewatkan
Jogya bagi siapapun selalu menjadi salah satu Kota yang mampu menjadi sumber inspirasi, banyak cerita dan kenangan yang mampu digali menjadi sebuah rangkaian cerita. Semangat idealisme Jogya tercermin dalam karya karya monumental yang patut diberikan apresiasi tertinggi. Jogya selalu menciptakan rindu untuk kembali dan kembali mengunjungi, tak peduli meskipun sudah ratusan kali menginjakan kaki…
View On WordPress
0 notes
alazolla · 5 years
Text
Terbawa Lagi Kenangan di Jogyakarta
Terbawa Lagi Kenangan di Jogyakarta
Menuliskan tentang Jogjakarta, saya jadi teringat dan terngiang lagu Adhitya Sofyan yang berjudul Sesuatu di  Jogja. Mendengarkan lagu ini, pikiran saya semakin dimanjakan dengan segala pesona yang dimiliki oleh Jogja. Menilik sejarah peradaban zaman dulu, Kota Jogjakarta merupakan tempat kediaman bagi Sultan Hamengkubuwana, yakni seorang sultan yang memimpin roda pemerintahan Kesultanan…
View On WordPress
0 notes
alazolla · 5 years
Text
Menikmati Wisata di Kota Lumpia Semarang
Menikmati Wisata di Kota Lumpia Semarang
  Sebagai salah satu kota paling berkembang di Jawa Tengah, Semarang tak pernah sepi pengunjung akan wisatawan, baik domestik maupun mancanegara. Perkembangan Kota Semarang ditandai dengan laju perekonomian yang dari tahun ke tahun mengalami peningkatan yang signifikan, serta pertumbuhan penduduk yang kini telah mencapai hingga dua juta jiwa lebih, bahkan Semarang juga disebut sebagai kota…
View On WordPress
0 notes
alazolla · 6 years
Text
Menelusuri Jejak Misteri Majapahit di Gunung Lawu (Part 1)
Menelusuri Jejak Misteri Majapahit di Gunung Lawu (Part 1)
Pagi masih berselimutkan kabut, dicumbu udara dingin dengan gerimis menetes lirih ke tanah seakan enggan mengejutkan penghuni mayapada yang masih terlelap dalam mimpinya. Terasa sekali kehidupan masih berjalan malas, ditengah keremangan pagi Kota Solo.
Nampak diufuk timur semburat merah jingga mulai menebarkan pesonanya, seakan ingin menunjukan bahwa sang surya sebentar lagi akan menebarkan…
View On WordPress
0 notes