Tumgik
ulithanifah · 1 year
Text
Busy people, busy night. Sometimes we dont realized that other creatures are live between us. Including you. Take a look and listen. Rest for a while, remember what have you done on this past years.
I have done great. I am great.
Even if you do mistakes. Even if people dont recognize it, you have to. Because its your life. Make it precious.
0 notes
ulithanifah · 1 year
Text
Backwards is not a minus, its zero*
Wake up in the middle of the night after meeting with old best friends, yes best friends. I am not good at befriend with people, not because I dont want to but I had many failed attempts to get real friends that click with how I think about life. How I choose to spend my time more about my family, focus on that only from my senior high school. Nothing more precious for me than that.
I suddenly think how the years have passed in my life, see people grew with time, and still growing until today. My heart sank a little bit to think that I did nothing but backwards on this past two years. I am feeling on a "minus" state.
Then I recalled people who used to be supportive and people that I liked a lot because how they live their own life. I used to be inspired yet I feel envious to how well they run their lives.
Suddenly I read my draft of my notes when I was 24th, see how my mind think about the purpose of life and who am I in this spacious world. Then this just popped on my head like, "Oh, I am not bad at all, I am doing my best. And I can do that again". I am actually a better person that the person Im envious with on that time.
Now Im feeling I am not on the "minus". I am just at the zero. Because now I can start to go up again. I can do that. I CAN.
1 note · View note
ulithanifah · 2 years
Audio
It starts again, the racing called "Today" Different rules every day, new tracks seen for the first time.
-the song and the lyrics never failed to cheer me up.
5 notes · View notes
ulithanifah · 2 years
Text
Of course it’s sometimes hard to think about certain matters, but if I were to choose between a thoughtful life and a not-so thoughtful life, I wouldn’t hesitate to choose the first one. 
--a good friend of mine.
thank you. the words always cheered me up.
1 note · View note
ulithanifah · 3 years
Audio
When I’m far from home Always comes to mind, I still remember
0 notes
ulithanifah · 3 years
Text
random talk
oak and willow. I love those trees. The name is so pretty and the trees are so fantasy-like. 
found out, oak symbolize wisdom, strength and endurance.
while willow symbolize deep inner knowledge and open-mindedness.
so happy to hear that. I wish I can have their character as I love them since 13.
here is the oak, 
Tumblr media
and here is the willow,
Tumblr media
people who love fantasy stories could probably recognize them.
0 notes
ulithanifah · 3 years
Text
Bahagia ya Allah. Tiba-tiba di chat hangout begini.
“Teh, aku jadi duta KSN Matematika! Kalalu lolos ikut ke tingkat berikutnya.” Baru di tahap itu pun, aku sudah dibuat menangis. 
Bangga, bahagia. 
Hari-hari lelah langsung melebur sudah. Terima kasih de, sudah bekerja keras dan hidup dengan sebaik-baiknya. Terima kasih.
Teteh juga akan melakukan hal yang sama.
6 notes · View notes
ulithanifah · 3 years
Text
Alhamdulillaah akhirnya healing oge di taman kota yg sepi. makan junk food, ngobrolin hal kaditu kadieu bener2 memperbaiki kualitas mood.
kudu dijadwalkan ini mah. tengkyu kure dan siti
Tumblr media Tumblr media Tumblr media
0 notes
ulithanifah · 3 years
Quote
thanks to Matilda, I found who is Charles Dickens.
0 notes
ulithanifah · 3 years
Quote
Seperti biasa, kalau ada acara ketemu sama barudak pasti mimpi dulu sebelumnya, jadi kaya reminder mesti luangin waktu gitu. Beneran random, tapi selalu kejadian. Sedihnya udah 2 kali gak bisa luangin waktu, entah sakit atau apa. Mungkin memang belum rezekinya.
3 notes · View notes
ulithanifah · 3 years
Text
Orang shalih terdahulu saling berwasiat dengan tiga kalimat, yang seandainya ditimbang lebih berat dari emas:
(1) siapa yg memperbaiki hubungan dgn Allah, maka Allah perbaiki hubungannya dgn manusia; (2) siapa yg memperbaiki dirinya saat sendiri, maka Allah perbaiki dirinya di hadapan yg lain; dan (3) siapa selalu memperhatikan urusan akhiratnya, maka Allah jamin urusan dunia dan akhiratnya.
256 notes · View notes
ulithanifah · 3 years
Quote
Bismillahirrahmanirrahim..
0 notes
ulithanifah · 3 years
Text
The n-th discussion about life with NY
Well, diskusi panjang tentang hidup memang agaknya sulit mendapatkan jawaban. Berapa kalipun dibahas. Tetap sulit. Hidup itu uncertain, admit it. 
Atau mungkin kita melupakan jawaban pasti dari hidup, yaitu mati.
Mungkin kalau ingat mati justru kita hidup, dan hidup gaakan uncertain lagi.
Semua jelas. Pasti.
0 notes
ulithanifah · 3 years
Text
Everyone tends to say good, great, or such, but well I don't feel I am. I guess something wrong happened inside me. Maybe I just feel tired. Or maybe just being an ungrateful brat.
0 notes
ulithanifah · 3 years
Quote
mentally tired
0 notes
ulithanifah · 3 years
Quote
for me, the best present is you all. thank you, for being with me for years. families, friends.
0 notes
ulithanifah · 3 years
Text
Journal of Life #3
Hari ini kulihat 2 bendera kuning terlihat pada patuk di halaman sebuah area pemukiman.
Rasa-rasanya langsung teringat pada kejadian kurang lebih lima belas tahun yang lalu dimana seseorang yang kuanggap bapak meninggalkan dunia ini.
Belum pernah aku sesedih itu kepada orang lain, selain pada nenek atau kakek ku sendiri. Mungkin bahkan lebih sedih. Padahal pada saat itu mungkin aku hanya anak kecil yang berusia 10 tahun.
Beliau bukan orang yang lapang secara ekonomi maupun tinggi kedudukannya ataupun berpendidikan luas. Beliau hanya orang mungkin secara duniawi sangat biasa, tidak special, bukan orang yang dianggap terlalu penting. Tetapi beliau baik. Bahkan sangat baik. Seseorang yang sangat baik kepada semua orang di daerah tempatku tinggal. Seseorang yang tidak malu dengan kekurangannya, terus fokus untuk meninggikan derajat keluarganya. Tidak pernah terpasang wajah masam pada orang lain, sepahit apapun keadaanya.
Tetapi saat beliau meninggal dunia terlihat bagaimana betapa orang lain merasa kehilangan. Betapa pentingnya kehadiran beliau. Berjajar mobil, yang pada saat itu masih belum marak seperti sekarang, baris berbaris berkilometer. Belum dari daerahku tinggal, belum lagi dari desa sekitar. Bisa dibilang, kematian bapak itu adalah kematian yang mungkin paling banyak jumlah pelayat selama 15 tahun terakhir. Betapa beruntungnya, banyak orang yang mendo'akan beliau pada saat meninggal.
Bahkan aku yang masih berusia 10 tahun, menangis sejadi-jadinya. Merasa kehilangan, bahkan sampai sekarang. Maka, 'hasan' pada seseorang itu penting, mungkin akan menyelamatkan kita pada dunia ini bahkan dunia setelah kematian.
Semoga Allah ampuni dosanya.. menerangi kuburnya.. melapangkan kuburnya sebagai balasan atas kebaikannya di dunia. Al fatihah.
Renungan 17 Ramadhan,
Cimahi 290421
1 note · View note