Tumgik
ryanmintaraga · 5 years
Text
A36E, Alternatif Terbaik Imoo Z5
A36E, Alternatif Terbaik Imoo Z5
Ini cerita jaman jam Imoo Z5 sedang hot-hotnya.
Seorang kerabat datang dan bercerita bahwa anaknya pengen jam yang lagi ngehits; Imoo Z5 yang bisa video call.
“Masalahnya harganya itu 3,2 juta,” katanya.
Harga segitu menurutnya sangat mahal – bahkan setelah saya menunjukkan ada seller yang menjual dengan harga Rp 2,8 juta.
Ujung-ujungnya si kerabat ini minta rekomendasi.
“Ada nggak…
View On WordPress
0 notes
ryanmintaraga · 5 years
Text
Monoton: 17 November
“Sayang, bangun.  Sudah jam 7 lewat.”
Aku membuka mata dan melihat wajah istriku yang dekat sekali dengan wajahku.
“Hari ini kamu masih harus ke kantor, kan?” sapanya.
Aku bangkit dan duduk di tepi tempat tidur, mengerjapkan mata, lalu menggeleng-gelengkan kepala untuk mengusir kantuk yang masih mendera.
Setelah pemecatan Pak Ryan beberapa minggu lalu, dewan direksi memutuskan adanya…
View On WordPress
0 notes
ryanmintaraga · 5 years
Text
Sekeping Memori di Juli 2038
Sekeping Memori di Juli 2038
Hari ini tanggal 28 Juli 2038.
Pintu masuk Galeri Nasional berdesir halus.
Aku bergegas ke dalam kemudian sejenak menyesuaikan diri dengan sejuknya pendingin udara di ruangan galeri tersebut.
Fyuhh, akhirnya.
Panasnya hari ini…
Dari balik pintu kaca, aku melihat ke luar galeri. Deretan pohon sintetis raksasa berjajar rapi melaksanakan tugasnya menyerap karbondioksida dan membuangnya ke…
View On WordPress
0 notes
ryanmintaraga · 5 years
Text
Monoton: 13 November
Rabu, jam 06.10.
Aku berjalan kaki bersama istriku menuju stasiun kereta yang hanya berjarak 10 menit dari tempat tinggal kami.
Meski jalan berdua seperti ini, kami sudah sibuk dengan agenda masing-masing.
“Sayang, aku mau cerita sesuatu,” kataku.
“Hm?  Tentang apa?” mata istriku masih tertuju ke smartphone-nya sembari berjalan.  Jemarinya melakukan swipe dan tap di layar berkali-kali.
“Kamu…
View On WordPress
0 notes
ryanmintaraga · 5 years
Text
3 Hal yang Harus Diingat Sebelum Resign
3 Hal yang Harus Diingat Sebelum Resign
Seorang teman pernah bercerita pada saya bahwa suasana kantornya saat ini sudah tidak nyaman. Menurut pengakuannya, beberapa kali ia diminta melakukan pekerjaan yang sama sekali bukan job desc-nya.
Kacaunya, sang big boss berkata bahwa divisi tempat teman saya berada tersebut adalah divisi yang kerjaannya cuma buang-buang uang, tidak bisa menghasilkan uang. Ditambah sikap ‘cari aman sendiri’…
View On WordPress
0 notes
ryanmintaraga · 5 years
Text
Monoton: 11 November
Senin.
Suara alarm membangunkanku dari tidur, saat ini pasti sudah jam 05.30 pagi.
Aku duduk di tepi tempat tidur, mengerjapkan mata, dan menggeleng-gelengkan kepala untuk mengusir kantuk yang masih mendera.  Dari kamar mandi terdengar suara gayung yang beradu dengan air di dalam bak. Lima menit lagi istriku pasti selesai mandi.
Kita berdua sudah tak punya waktu.
Aku menuju meja makan…
View On WordPress
0 notes
ryanmintaraga · 5 years
Text
Kecewa dengan Jam Pintar Zeblaze Thor Pro 3G?
Kecewa dengan Jam Pintar Zeblaze Thor Pro 3G?
Awalnya saya ingin memiliki sebuah smartwatch yang bisa buat nelpon tanpa lewat Bluetooth – seperti jam Imoo punya anak saya.  Alasannya untuk memudahkan saya menghubungi si kecil saat menjemputnya pulang sekolah.
Selain itu, jam tersebut juga harus punya – minimal – fitur pedometer seperti MiBand istri saya agar saya tahu hari ini saya sudah berjalan berapa langkah.
Setelah melakukan…
View On WordPress
0 notes
ryanmintaraga · 5 years
Text
Panduan Memilih PlayStation 3, Konsol Lawas yang Masih Menggoda
Panduan Memilih PlayStation 3, Konsol Lawas yang Masih Menggoda
PlayStation 3 (PS3) memang barang lama.
Sony sendiri kabarnya sudah menyiapkan PlayStation 5 sebagai next-gen console penerus PlayStation 4 yang saat ini dijual di rentang 4,5 hingga 8 juta-an.
Meski barang lama, harga PS3 yang lebih bersahabat membuat konsol ini masih banyak peminatnya.  Di sebuah marketplace, konsol yang dirilis pertama kali tahun 2006 ini dijual dengan harga 800 ribu…
View On WordPress
0 notes
ryanmintaraga · 5 years
Text
Monoton: 8 November
“Mau kopi?”
Kesadaranku yang hampir saja memasuki gerbang mimpi langsung kembali begitu mendengar suara tersebut.
“Oh, Bell,” sapaku begitu tahu siapa yang menegurku barusan.  Sejenak aku meregangkan tubuh di kursi kerjaku dan melirik jam di pergelangan tangan yang baru menunjukkan angka 11.13.
Bella tersenyum.  Ia berdiri di depan meja kerjaku.
Lagi-lagi, wangi tubuhnya yang sangat…
View On WordPress
0 notes
ryanmintaraga · 5 years
Text
Artikel Diplagiat? Laporkan ke Google!
Artikel Diplagiat? Laporkan ke Google!
Beberapa kali saya menjumpai tulisan saya muncul di web/blog lain. Ada yang sekadar mencuplik tulisan saya kemudian memasang tautan yang mengarah ke sini maupun Kompasiana, ada yang menyalin utuh tulisan saya sampai ke judulnya, ada pula yang menyalin utuh tulisan saya tapi judulnya diganti.
Meski kadang dongkol dengan ulah copaser yang dengan seenaknya mengubah judul tulisan, saya kerap…
View On WordPress
0 notes
ryanmintaraga · 5 years
Text
Monoton: 6 November
Jam 05.30 tepat, seperti biasa alarm berbunyi.
Beberapa hari belakangan ini aku merasa cemas luar biasa, kecemasan yang membuatku sulit tidur.  Aku merasa, setiap pagi akan menjadi awal dari berakhirnya pekerjaanku di kantor.
Dari kamar mandi terdengar suara gayung yang beradu dengan air di dalam bak.  Lima menit lagi istriku pasti selesai mandi.
Aku mematikan alarm kemudian menuju meja…
View On WordPress
0 notes
ryanmintaraga · 5 years
Text
Menanti Terbit Matahari
Bumi, 2920 tahun setelah peristiwa ‘Tumbukan Besar’.
Aku terbangun dengan malas dan melirik pergelangan tangan untuk melihat pendar angka yang tertera.
Jam 5 pagi?
Pendaran angka di pergelangan tangan kekarku dihasilkan oleh nanochip yang ditanam semenjak aku lahir 70 tahun lalu. Di masa ini, dalam tubuh setiap orang tertanam dua buah nanochip; satu nanochip master berisi identitas pribadi…
View On WordPress
0 notes
ryanmintaraga · 5 years
Text
Tips Memilih Lampu Canggih untuk Rumah Tinggal
Tips Memilih Lampu Canggih untuk Rumah Tinggal
Pelan tapi pasti, teknologi lampu LED mulai menggeser lampu hemat energi.  Alasannya tentu saja watt yang dibutuhkan lebih kecil untuk menghasilkan tingkat kecerahan yang sama.
Lampu LED juga disebut-sebut tidak menghasilkan panas sehingga ruangan yang diteranginya bisa sedikit lebih adem.  Seperti diketahui, setiap perangkat yang menggunakan listrik akan mengeluarkan panas saat dijalankan. …
View On WordPress
0 notes
ryanmintaraga · 5 years
Text
Go-Jek, yang Dicari yang Dicaci
Go-Jek, yang Dicari yang Dicaci
Go-jek atau lebih dikenal dengan nama Gojek rasanya saat ini sudah menjadi pemandangan yang umum di jalanan ibukota.
Ya, jaket dan helm hijau terang dengan tulisan besar-besar Go-Jek membuat layanan ini mudah dikenali.
Go-Jek memang fenomenal sampai-sampai ada seorang teman dunia maya yang update statusnya selalu tentang Go-Jek. Apakah yang bersangkutan sedang menjalankan viral marketing?…
View On WordPress
0 notes
ryanmintaraga · 5 years
Text
Monoton: 1 November
Jumat, jam 05.30.
Suara alarm membangunkanku.
Aku duduk di tepi tempat tidur dan mengerjapkan mata.
Dari kamar mandi terdengar suara gayung yang beradu dengan air di dalam bak. 
Dengan langkah lemah, aku menuju meja makan untuk menikmati sarapan pagi yang sudah istriku sediakan. Sepuluh detik kemudian pintu kamar mandi terbuka, istriku keluar dari kamar mandi. Ia kaget melihatku…
View On WordPress
0 notes
ryanmintaraga · 5 years
Text
Monoton: 30 Oktober
Hari ini hari Rabu, jam 05.30.
Dari kamar mandi terdengar suara gayung yang beradu dengan air di dalam bak.  Lima menit lagi istriku pasti selesai mandi.
Aku menuju meja makan untuk menikmati sarapan pagi yang sudah istriku sediakan.
Sepuluh detik kemudian pintu kamar mandi terbuka, istriku keluar dari kamar mandi, dan mengucap salam padaku sambil lalu.
Lima menit kemudian aku sudah…
View On WordPress
0 notes
ryanmintaraga · 5 years
Text
Joker dan Omong Kosong “Orang Jahat Terlahir dari Orang Baik yang Tersakiti”
Joker dan Omong Kosong “Orang Jahat Terlahir dari Orang Baik yang Tersakiti”
Akhirnya kesampaian juga nonton ‘Joker’ yang masih jadi hype meski sudah cukup lama diputar.  Di Jakarta, sampai tulisan ini dibuat masih ada 13 bioskop yang memutar ‘Joker’ dengan kursi yang tetap penuh.
Sejak pertama menonton trailer-nya di YouTube, saya memang sudah tertarik.
Pertama, karena shot-shotnya sinematik.
Kedua, pemilihan lagu lawas ‘Smile’ dari Nat King Cole sebagai lagu…
View On WordPress
0 notes