Tumgik
#Kadishut
realita-lampung · 1 year
Text
Festival Wisata Hutan Lampung 2023, Dishut Gelar Lomba Memasak HHBK
Tumblr media
Dinas Kehutanan Provinsi Lampung menggelar Festival Wisata Hutan Lampung (FWHL) Tahun 2023, yang dimulai sejak tanggal 3-10 Juli 2023. Selama 7 hari, festival ini menampilkan berbagai potensi wisata hutan Lampung. Ketua Pelaksana FWHL, Bagus HS mengatakan, pada tanggal 4 Juli 2023, digelar lomba cipta dan baca puisi dengan peserta siswa SMP. Peserta membuat puisi dengan tema hutan Lampung, dan hasilnya mengagumkan! "Gita Angelina dari SMPN 1 Sekampung Udik keluar sebagai juara satu. Lomba ini sukses menginspirasi bakat puisi para pelajar," kata Bagus, Jum'at (7/7/2023). "Tidak hanya itu, lomba bercerita juga menjadi ajang kreativitas bagi siswa SD kelas 3 hingga 6. Kita bisa mendengar cerita-cerita menakjubkan tentang hutan!," terang Bagus yang menjabat sebagai Kepala Bidang Perencanaan dan Pemanfaatan Hutan di Dinas Kehutanan Provinsi Lampung. Bagus mengungkapkan, Raihan Abdulah Rafif dari SD Al Kautsar memenangkan juara 1 dengan cerita "Putri Rincing Manis". Semua cerita yang dilombakan mengajarkan pentingnya menjaga kelestarian hutan. "Hari Jumat ini, lomba memasak olahan hasil hutan bukan kayu (HHBK) juga menjadi daya tarik. Pesertanya dari Dishut Provinsi Lampung dan UPT KLHK. Staf bersama pasangannya memamerkan keahlian memasak yang menggugah selera," kata Bagus. "Kegiatan terakhir adalah lomba menggambar dan mewarnai yang melibatkan siswa SD pada tanggal 9 Juli 2023. Info selengkapnya, bisa ikuti akun @KehutananProvLampung di Instagram!" Pungkasnya. Sebelumnya saat pembukaan FWHL 2023, Senin (3/7/2023) lalu, Kepala Dinas Kehutanan (Kadishut) Provinsi Lampung Yanyan Ruchyansyah mengatakan bahwa kawasan hutan Lampung memiliki potensi keindahan yang luar biasa. Potensi tersebut antara lain; bentang alam yang memesona, udara segar, air yang jernih. Yanyan menerangkan, Festival Wisata Hutan Lampung merupakan implementasi salah satu janji kerja Gubernur Provinsi Lampung, Arinal Djunaidi. Yaitu Lampung Kaya Festival, serta sebagai ajang promosi potensi wisata, dan edukasi pemanfaatan wisata di dalam kawasan hutan di Provinsi Lampung. Gubernur Lampung, Arinal Djunaidi, menyampaikan bahwa pembangunan kehutanan adalah bagian tak terpisahkan dari pembangunan Provinsi Lampung. Hutan harus memberikan manfaat untuk kesejahteraan masyarakat dan perekonomian daerah. (Rls) Read the full article
0 notes
radarlampungtv · 1 year
Photo
Tumblr media
Wisata Hiutan Lampung Harus Ramah Alam, Kadishut : Jangan Dirusak!!!
0 notes
lampung7com · 2 years
Text
Kasiter Kasrem 043/Gatam Hadiri Puncak Peringatan Hari Anak Nasional Provinsi Lampung
Kasiter Kasrem 043/Gatam Hadiri Puncak Peringatan Hari Anak Nasional Provinsi Lampung
LAMPUNG7COM | Kepala Seksi Teritorial Kasrem 043/Gatam Kolonel Inf Risa Wilsi, S.H., M.H.mewakili Komandan Korem 043/Gatam menghadiri undangan peringatan hati anak nasional tahun 2022,bertempat di Mahan Agung rumah dinas Gubernur Lampung jalan Dr. Susilo kelurahan Sumur Batu Teluk Betung Utara Bandar Lampung, Selasa (2/8/2022). Peringatan Hari Anak Nasional tahun 2022 dengan tema “Anak…
Tumblr media
View On WordPress
0 notes
candrautama · 2 years
Photo
Tumblr media
Dharma Wanita Persatuan Dinas Kehutanan Prov. Kalteng yang selalu kompak, bersinergi dgn suaminya dan keluarganya mendorong pembangunan lingkungan hidup sesuai kodrat dan fitrahnya. Suka cita ibu ibu disaat serah terima Kadishut baru dan DWP nya, doa bersama di Bulan Suci, Ramadha (di Dinas Kehutanan Prop. Kalimantan Tengah) https://www.instagram.com/p/CcglKbov9hK/?igshid=NGJjMDIxMWI=
0 notes
kabar-banua · 2 years
Photo
Tumblr media
⠀ Gubernur Lantik 16 Pejabat Tinggi Pratama di Lingkup Pemprov Kalsel Enam belas pejabat yang dilantik adalah; 1. Hj. Raudhatul Jannah, AMG, SKM., M. Kes sebagai Kepala Biro Perekonomian 2. H. Barkatullah, SKM, MM (Kepala Biro Administrasi Pimpinan), 3. Dr. Ir. Ariadi Noor, M. Si (Kepala Bappeda), 4. Dr.dr. Anna Martiana Afida, Sp. PK., MPH (Direktur RSJ Sambang Lihum), 5. dr. Among Wibowo, M. Kes., Sp.s (Direktur RS Ansyari Saleh), 6. Muhammadun, AKS, M. I.Kom (Kepala Disdik dan Kebudayaan Kalsel), 7. Rospana Sofian,S. Sos., MM ( Kepala Biro Umum), 8. Hj. Fathimatuzzahra, S. Hut, MP (Kadishut Kalsel), 9. Dr. Diauddin, M. Kes (Kepala Dinkes Kalsel), 10. Ahmad Solhan, ST, MT (Kepala Biro Kesra), 11. Mujiyat, S. Sn., M. Pd (Kepala BPSDMD), 12. Ir. Gusti Rahmat (Kepala Biro Administrasi Pembangunan), 13. dr. Izaak Zoelkarnain Akbar, Sp.OT (Direktur RSUD Ulin Banjarmasin), 14. dr. Yuddy Riswandy Noora, M. Kes (Wakil Direktur Medik dan Keperawatan RSUD Ulin Banjarmasin), 15. Thaufik Hidayat, S. Sos, M. Si (Wadir Penunjang Non Medik, Hukum dan Diklat RSUD Ulin Banjarmasin) dan 16. Agus Dyan Nur, SE, MM, Ak, CA (Wadir Administrasi Umum dan Keuangan RSUD Ulin Banjarmasin). Banjarmasin – Gubernur Kalimantan Selatan H. Sahbirin Noor melantik 16 Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama Lingkup Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan di Mahligai Pancasila pada Kamis (14/4), Pelantikan JPT ini adalah yang ke-3 kalinya dalam satu bulan terakhir yang sebelumnya telah dilakukan pelantikan pejabat pengawas, lalu pejabat administrator. Gubernur Kalsel H. Sahbirin dalam sambutan mengatakan, pelantikan demi pelantikan ini merupakan respon terhadap banyaknya jabatan kosong yang ditinggal oleh pejabat yang memasuki masa purna tugas, sehingga memberikan dampak yang kurang baik dalam penyelenggaraan pemerintahan, jika tidak segera kita isi. Paman Birin, sapaan akrab Gubernur Kalsel ini mengungkapkan, pada pelantikan ini ada dua hal penting untuk menjadi perhatian pejabat pimpinan tinggi pratama. .... 𝓡𝓮𝓵𝓮𝓪𝓼𝓮 @setdaprovkalselbergerak #KabarBanua #KabarKalsel #MerilisKalimantanSelatan #Gubernur #Kalsel #SahbirinNoor #PamanBirin https://www.instagram.com/p/CcXbQ9xPoMk/?igshid=NGJjMDIxMWI=
0 notes
bpsilhk-palembang · 5 years
Photo
Tumblr media
Palembang_Juli 2019. Kepala Balai Litbang LHK Palembang, *Ir. Tabroni, MM* selaku Korwil UPT Kementerian LHK di Sumsel berkenan memberikan sambutan arahan pada acara pembukaan Musyawarah Daerah (MUSDA) IKA SKMA Pengda Sumsel Tahun 2019. MUSDA IKA SKMA pengda Sumsel dilaksanakan pada Sabtu, 20 Juli 2019 bertempat di Ruang Pertemuan Kantor Balai Litbang LHK Palembang dihadiri seluruh alumni SKMA Pengda Sumsel, Ketua Umum dan Pengurus Pusat IKA SKMA Jakarta serta tamu undangan Kadishut Prov. Sumsel dan para Kepala UPT Kementerian LHK. Dalam sambutannya, Korwil menekankan pentingnya sinergi antar rimbawan baik itu alumni SKMA, IPB, UGM dan lainnya dalam pengelolaan hutan lestari yang bermanfaat bagi masyarakat. Walaupun beliau mengatakan cukup sulit hutannya lestari masyarakat sejahtera, tapi itu yang menjadi tugas kita sebagai rimbawan. Musda IKA SKMA yang merupakan agenda rutin 5 tahunan, selain sebagai ajang evaluasi program kerja juga menjadi ajang pemilihan pengurus baru. Hasil MUSDA terpilihlah Ketua Pengurus Daerah IKA SKMA Sumsel periode 2019-2024, alumni SKMA Pekanbaru lulusan Tahun 1999, sdr *Andi Nopriansyah* yang merupakan Karyawan Balai Litbang LHK Palembang, semoga MUSDA IKA SKMA kali ini bermanfaat dan semakin menumbuhkan jiwa korsa rimbawan sebagaimana pesan Kepala Balai Litbang LHK Palembang serta tema yang diangkat dalam MUSDA yaitu *kerja keras, cerdas, tuntas dan ikhlas mewujudkan soliditas rimbawan menuju pengelolaan hutan lestari* Selanjutnya, semoga kiprah kita dalam upaya melestarikan hutan menjadi amal sholeh dan mendapat bimbingan Alloh SWT Tuhan Yang Maha Kuasa. [iful] #salam korsa rimbawan# (di Balai Litbang LHK Palembang) https://www.instagram.com/p/B0OgB-Tgd8X/?igshid=xmz9qt5xuwxn
0 notes
hanissintia-blog · 6 years
Text
Kadishut Babel Ancam Cabut Izin Pemegang IPPKH Tak Rehabilitasi DAS
Hanis Sintia Kadishut Babel Ancam Cabut Izin Pemegang IPPKH Tak Rehabilitasi DAS Artikel Baru Nih Artikel Tentang Kadishut Babel Ancam Cabut Izin Pemegang IPPKH Tak Rehabilitasi DAS Pencarian Artikel Tentang Berita Kadishut Babel Ancam Cabut Izin Pemegang IPPKH Tak Rehabilitasi DAS Silahkan Cari Dalam Database Kami, Pada Kolom Pencarian Tersedia. Jika Tidak Menemukan Apa Yang Anda Cari, Kemungkinan Artikel Sudah Tidak Dalam Database Kami. Judul Informasi Artikel : Kadishut Babel Ancam Cabut Izin Pemegang IPPKH Tak Rehabilitasi DAS Rehabilitasi DAS merupakan kebijakan kementerian untuk menjaga mempercepat penghijauan hutan. http://www.unikbaca.com
0 notes
adelzahara-blog · 7 years
Text
FOTO: Pelimpahan Berkas Tipikor Tersangka Kadishut dan Kasatpol PP Kampar
Adel Zahara FOTO: Pelimpahan Berkas Tipikor Tersangka Kadishut dan Kasatpol PP Kampar Artikel Baru Nih Artikel Tentang FOTO: Pelimpahan Berkas Tipikor Tersangka Kadishut dan Kasatpol PP Kampar Pencarian Artikel Tentang Berita FOTO: Pelimpahan Berkas Tipikor Tersangka Kadishut dan Kasatpol PP Kampar Silahkan Cari Dalam Database Kami, Pada Kolom Pencarian Tersedia. Jika Tidak Menemukan Apa Yang Anda Cari, Kemungkinan Artikel Sudah Tidak Dalam Database Kami. Judul Informasi Artikel : FOTO: Pelimpahan Berkas Tipikor Tersangka Kadishut dan Kasatpol PP Kampar 5 tersangka dua kasus yang berbeda bersama barang buktinya diperlihatkan saat ekpos pelimpahan berkas dugaan Tipikor di Ditreskrimsus Polda Riau http://www.unikbaca.com
0 notes
arumamanis-blog · 7 years
Text
Pabrik Wood Pelet Mangkrak, Kadishut Kalsel Sebut Dinas Kehutanan Tak Pernah Diajak Pembahasan
Aruma Manis Pabrik Wood Pelet Mangkrak, Kadishut Kalsel Sebut Dinas Kehutanan Tak Pernah Diajak Pembahasan Baru Nih Artikel Tentang Pabrik Wood Pelet Mangkrak, Kadishut Kalsel Sebut Dinas Kehutanan Tak Pernah Diajak Pembahasan Pencarian Artikel Tentang Berita Pabrik Wood Pelet Mangkrak, Kadishut Kalsel Sebut Dinas Kehutanan Tak Pernah Diajak Pembahasan Silahkan Cari Dalam Database Kami, Pada Kolom Pencarian Tersedia. Jika Tidak Menemukan Apa Yang Anda Cari, Kemungkinan Artikel Sudah Tidak Dalam Database Kami. Judul Informasi Artikel : Pabrik Wood Pelet Mangkrak, Kadishut Kalsel Sebut Dinas Kehutanan Tak Pernah Diajak Pembahasan Keberadaan pabrik wood pellet bantuan Korea Selatan itu diharapkan bisa mengangkat kehidupan warga Kabupaten Banjar. http://www.unikbaca.com
0 notes
realita-lampung · 1 year
Text
Gubernur Arinal Djunaidi Membuka Festival Wisata Hutan Lampung 2023
Tumblr media
Pemerintah Provinsi (Pemprov) Lampung meluncurkan Festival Wisata Hutan Lampung (FWHL) 2023 di Ballroom Swiss-Belhotel Lampung hari ini, Senin (3/7/2023). Festival menjadi salah satu upaya Pemprov Lampung dalam menumbuhkan kesadaran dalam memanfaatkan kawasan hutan secara bijaksana. Kepala Dinas Kehutanan (Kadishut) Provinsi Lampung, Yanyan Ruchyansyah, mengungkapkan bahwa kawasan hutan Lampung memiliki keindahan yang luar biasa. Potensi wisata yang meliputi bentang alam yang memesona, udara yang segar, air yang jernih, dan banyak lagi, yang menjadi daya tarik utama. Namun, Yanyan juga menekankan perlunya pengelolaan wisata yang terorganisir dan terencana agar tidak menyebabkan kerusakan pada hutan. "Ketika potensi tersebut memberikan manfaat secara ekonomi, diharapkan manfaat hutan yang masih baik itu tetap terjaga bahkan diperbaiki." Kata Yanyan dalam sambutannya. "Festival Wisata Hutan Lampung telah dilaksanakan sejak tahun 2022 yang lalu. Festival ini merupakan implementasi salah satu janji kerja Gubernur Provinsi Lampung, yaitu Lampung Kaya Festival, serta sebagai ajang promosi potensi wisata, dan edukasi pemanfaatan wisata di dalam kawasan hutan di Provinsi Lampung." Kadishut Yanyan memaparkan. FWHL menjadi ajang yang tepat untuk mempromosikan potensi wisata dan memberikan edukasi tentang pemanfaatan wisata di dalam kawasan hutan di Provinsi Lampung. Rangkaian kegiatan FWHL terdiri dari empat agenda besar yang dilangsungkan di beberapa kabupaten di Provinsi Lampung. Agenda pertama adalah Launching FWHL Tahun 2023, yang secara resmi dimulai hari ini, Senin (7/3), di Swiss-Belhotel Bandar Lampung. Selain itu, terdapat Pasar Durian dan HHBK yang akan berlangsung dari tanggal 3 hingga 9 Juli 2023 di Tahura Wan Abdul Rachman. "Event-event FWHL juga akan digelar di berbagai UPTD KPH lingkup Dinas Kehutanan Provinsi Lampung, mulai dari bulan Juni hingga Oktober 2023. Beberapa UPTD KPH yang akan menjadi tuan rumah antara lain Kotaagung Utara, Pesisir Barat, Liwa, dan Tangkit Tebak." ungkap Yanyan. FWHL juga akan menawarkan Post Tour, perjalanan wisata di salah satu wilayah UPTD KPH lingkup Dinas Kehutanan Provinsi Lampung. Menjadi uji coba paket perjalanan wisata yang ditawarkan oleh UPTD KPH. Kadishut Yanyan Ruchyansyah juga menekankan pentingnya peran stakeholder terkait dalam mempromosikan potensi wisata hutan. "Selaras dengan tujuan pelaksanaan FWHL maka pada acara Launching ini kami mengundang teman-teman travel agent dan teman-teman pegiat media sosial, blogger dan influencer. Harapannya agar potensi wisata dalam kawasan hutan dapat dipromosikan secara proporsional." kata Yanyan. "Artinya wisata dalam kawasan hutan tidak menjadi ajang eksploitasi para pecinta wisata atau sekadar pembuat konten wisata. Namun harus tetap menjaga esensi dari wisata minat khusus yang menawarkan perjuangan dan kesulitan untuk menikmati obyek wisata dalam kawasan hutan. Sehingga obyek wisata dalam kawasan hutan tetap terjaga kelestariannya, tidak tergerus oleh kepentingan ekonomi dan konten semata." Pungkasnya. Sedangkan Gubernur Lampung, Arinal Djunaidi, menyampaikan bahwa pembangunan kehutanan adalah bagian tak terpisahkan dari pembangunan Provinsi Lampung. Hutan harus memberikan manfaat untuk kesejahteraan masyarakat dan perekonomian daerah. "Hutan juga harus dapat bermanfaat untuk pembangunan, baik secara langsung dari hasil hutan seperti kayu dan non kayu. Maupun manfaat tidak langsung melalui pemanfaatan jasa lingkungan, antara lain penyediaan sumber air bersih, irigasi, udara bersih, wisata alam dan lain-lain," ucap Gubernur Arinal. Gubernur juga menegaskan tiga hal penting dalam pengelolaan hutan, antara lain; pengelolaan kawasan hutan harus memenuhi aspek sosial; pengelolaan hutan sebagai sektor hulu sangat memengaruhi sektor-sektor lain di tengah maupun di hilir; dan hutan memiliki manfaat global seperti meningkatkan penyerapan emisi karbon, menghasilkan oksigen dan lain-lain. "Festival Wisata Hutan Lampung sebagai bagian dari agenda Festival Krakatau Tahun 2023, diharapkan dapat menjadi agenda rutin setiap tahun dengan inovasi-inovasi yang terus berkembang. Namun tetap menjaga hutan sesuai dengan fungsinya." Arinal mengimbau. "Selain menyajikan keindahan alam, hendaknya promosikan produk-produk UMKM berbasis hasil hutan dan budaya di sekitarnya, agar kearifan lokal dapat dikenal secara luas," ucap Gubernur Arinal Djunaidi mengakhiri sambutannya. Kemudian, Gubernur Arinal Djunaidi melakukan pemukulan gong sebagai tanda dibukanya Festival Wisata Hutan Lampung (FWHL) Tahun 2023. Turut hadir dalam acara peluncuran FWHL 2023 ini antara lain; Direktur Pengembangan Usaha Perhutanan Sosial KLHK, Catur Endah Prasetiani Pamungkas, Asisten Bidang Ekonomi dan Pembangunan Provinsi Lampung, Kepala Balai PSKL Wilayah Sumatera, para Kepala UPT Kementerian LHK di Provinsi Lampung, dan Kepala UPTD KPH Lingkup Dinas Kehutanan Provinsi Lampung. Read the full article
0 notes
tiararalene-blog · 7 years
Text
Kadishut Babel Sebut Penerbitan Ijin IUPWJA Sesuai Prosedur
Tiara Ralene Kadishut Babel Sebut Penerbitan Ijin IUPWJA Sesuai Prosedur Artikel Baru Nih Artikel Tentang Kadishut Babel Sebut Penerbitan Ijin IUPWJA Sesuai Prosedur Pencarian Artikel Tentang Berita Kadishut Babel Sebut Penerbitan Ijin IUPWJA Sesuai Prosedur Silahkan Cari Dalam Database Kami, Pada Kolom Pencarian Tersedia. Jika Tidak Menemukan Apa Yang Anda Cari, Kemungkinan Artikel Sudah Tidak Dalam Database Kami. Judul Informasi Artikel : Kadishut Babel Sebut Penerbitan Ijin IUPWJA Sesuai Prosedur Kepala Dinas Kehutanan Provinsi Babel Nazalius mengklaim IUPWJA yang diterbitkan sudah sesuai dengan prosedur. http://www.unikbaca.com
0 notes
lampung7com · 2 years
Text
TAHURA WAR Bekerjasama Dengan BRIN Dan FLIGHT Adakan Festival Aren
TAHURA WAR Bekerjasama Dengan BRIN Dan FLIGHT Adakan Festival Aren
LAMPUNG7COM | UPTD KPHK Tahura Wan Abdul Rachman (WAR) bekerjasama dengan Badan Riset Inovasi Nasional (BRIN) dan Yayasan Terbang Indonesia (FLIGHT) menyelenggarakan Festival Aren yang merupakan salah satu agenda Festival Wisata Hutan Lampung Tahun 2022, Kamis (21/7/2022). Dalam Festival Aren ini dilakukan kegiatan Seminar Aren dan Pameran Produk Aren, dan Festival Aren ini diikuti sebanyak 100…
Tumblr media
View On WordPress
0 notes
kamilarina-blog1 · 7 years
Text
Targetkan 185.268 Ha Perhutanan Sosial, Kadishut Gerakkan KPH
Kamila Rina Targetkan 185.268 Ha Perhutanan Sosial, Kadishut Gerakkan KPH Artikel Baru Nih Artikel Tentang Targetkan 185.268 Ha Perhutanan Sosial, Kadishut Gerakkan KPH Pencarian Artikel Tentang Berita Targetkan 185.268 Ha Perhutanan Sosial, Kadishut Gerakkan KPH Silahkan Cari Dalam Database Kami, Pada Kolom Pencarian Tersedia. Jika Tidak Menemukan Apa Yang Anda Cari, Kemungkinan Artikel Sudah Tidak Dalam Database Kami. Judul Informasi Artikel : Targetkan 185.268 Ha Perhutanan Sosial, Kadishut Gerakkan KPH Syarifudin berharap sebelum 2019, target Perhutanan Sosial seluas 185.268 hektare di Kalimantan Utara sudah terealisasi. http://www.unikbaca.com
0 notes
bellanurmae-blog · 7 years
Text
KAKA Lapor Mantan Kadishut ke Polda
Bella Nurmae KAKA Lapor Mantan Kadishut ke Polda Artikel Baru Nih Artikel Tentang KAKA Lapor Mantan Kadishut ke Polda Pencarian Artikel Tentang Berita KAKA Lapor Mantan Kadishut ke Polda Silahkan Cari Dalam Database Kami, Pada Kolom Pencarian Tersedia. Jika Tidak Menemukan Apa Yang Anda Cari, Kemungkinan Artikel Sudah Tidak Dalam Database Kami. Judul Informasi Artikel : KAKA Lapor Mantan Kadishut ke Polda Konsorsium Antikorupsi Aceh (KAKA) melaporkan mantan Kepala Dinas Kehutanan (Kadishut) Aceh, Husaini Syamaun ke Polda Aceh http://www.unikbaca.com
0 notes
kabar-banua · 3 years
Photo
Tumblr media
SIARAN PERS PEMPROV KALSEL 9 APRIL 2021-60/ADPIM-PEMPROVKALSEL/2021 Safrizal Komitmen Kurangi Lahan Kritis di Kalsel BANJARBARU  - Pj Gubernur Kalsel, Safrizal ZA bersama Dirjen PDASHL, Plt. Kadishut Kalsel, dan Forkopimda provinsi setempat, menanam bibit pohon di Embung Lok Udat, Landasan Ulin Utara, Banjarbaru, Jumat 9 April 2021 yang dimulai dengan penekanan sirene. Kegiatan yang merupakan bagian dari Program Penanaman Satu Juta Pohon secara serentak ini guna menyukseskan Revolusi Hijau Kalsel yang tujuan intinya mengurangi lahan kritis. Berdasarkan data Kementerian Lingkungan Hidup dan kehutanan (LHK), pada 2018, luas lahan kritis di Kalsel 511.514 hektare. Jika disbanding data 2013 yang mencapai sekitar 640.000 hektare, memang ada penurunan luasan lahan kritis. Namun Pemprov Kalsel bersama Pemerintah Pusat terus berupaya mengembalikan fungsi lahan dengan melakukan aksi penanaman, meminimalisasi Karhutla, serta mencegah perambahan hutan di luar ketentuan. “Ini starting point. Memang targetnya 1 juta, tapi kita tidak akan berhenti hanya di 1 juta sepanjang masih ada teridentifikasi lahan kritis. Kalau sekarang sebagai gerakan moral, berikutnya kita akan kunjungi spot-spot untuk penuhi target,” kata Pj Gubernur Kalsel. Disebutkan, target luas penanaman se-Kalsel mencapai 32 ribu hektare per tahun. “Target ini akan kita capai dalam setahun. Kalau tidak terpenuhi, kita capai dalam tahun-tahun berikutnya. Partisipasi semua pihak kita harapkan, baik perusahaan, pemerhati lingkungan, bahkan masyarakat,” ujarnya. Menurut Safrizal, ketersediaan bibit pohon adalah kunci kesuksesan gerakan menanam pohon. Karenanya, selain menggratiskan pemberian bibit, ia ingin masyarakat memiliki akses mudah untuk mendapatkannya. “Oleh karenanya, saya minta (kepada Dishut) dibuatkan link juga aplikasi untuk memperoleh bibit. Jadi, kalau masyarakat memiliki gerakan menanam sendiri, hubungi link ini untuk memperoleh bibit,” pinta Safrizal. 𝓛𝓪𝓷𝓳𝓾𝓽 𝓭𝓲 𝓴𝓸𝓵𝓸𝓶 𝓴𝓸𝓶𝓮𝓷𝓽𝓪𝓻... 𝓡𝓮𝓵𝓮𝓪𝓼𝓮 @setdaprovkalselbergerak #RevolusiHijau #KabarKalsel #Kabarbanua https://www.instagram.com/p/CNcwP9snPpR/?igshid=rf2ypbs95zd5
0 notes
aggilbewara · 5 years
Text
Pemulihan Das Tahun 2019, Dishut Jabar Launching Bibit Produktif 2019
Pemulihan Das Tahun 2019, Dishut Jabar Launching Bibit Produktif 2019
SUMEDANG, BEWARAJABAR.COM — Dinas Kehutanan Provinsi Jawa Barat melaksanakan Pencanangan Gerakan pemulihan DAS Nasional dan Launching bibit produktif tahun 2019. Kegiatan ini berbarengan penanaman bibit pohon produktif bertempat dilapangan Sukaratu Kecamatan Darmaraja, Kabupaten Sumedang, Senin (18/11/2019).
Kegiatan Gerakan Nasional DAS dicanangkan Kadishut Provinsi Jawa Barat ditandai dengan…
View On WordPress
0 notes