Tumgik
#jelajahjawatimur
bukudiarizky · 5 years
Photo
Tumblr media
Jalan-Jalan di Ujung Timur Pulau Jawa. Ada dua tempat wisata Taman Nasional di Ujung Timur Pulau Jawa yaitu Baluran dan Alas Purwo. Setelah diskusi yang lumayan matang, akhirnya jalan-jalan ke Taman Nasional Baluran. Baluran ini berada di Situbondo namun banyak orang mengira Taman Nasional ini masuk ke Banyuwangi karena memang jarak tempuh dari Banyuwangi kota ke Baluran lebih dekat dibanding dari Situbondo kota (Kalau di Banyuwangi ada Taman Alas Purwo yaaa). Taman Nasional ini dijuluki Africa Van Java karena iklim yang mendukung seperti di Afrika. Tempat yang hits di sini seperti Savana Bekol dan Pantai Bama. Harga tiketnya lumayan murah sekitar 17,5 rb / orang (weekend) dan 15 rb / orang (weekday). Ada penginapan juga disini letak nya di Savana Bekol dan Pantai Bama, tapi yang banyak ada di Savana Bekol dengan per kamar sekitar 200-250 ribu / kamar (bisa isi 2-4 orang). Note Pribadi: Menurut ku ini perjalanan terjauh pake kendaraan karena pergi pulang mengelilingi kaldera Ijen hahahaa..dari situbondo ke situbondo lagi . . . . (TN Baluran, Situbondo, 27 Oktober 2018) #exploresitubondo #situbondo #balurannationalpark #tamannasionalbaluran #baluran #jelajahjawatimur #jelajahsitubondo #eastjava #explorebanyuwangi #banyuwangi #jelajahbanyuwangi #diarizky (at Baluran National Park) https://www.instagram.com/p/Byb6WCthbnD/?igshid=dzzjdiakaagj
0 notes
jlinkinpark-blog · 6 years
Photo
Tumblr media
Alhamdulillah kegiatan Lintas Komunitas Blitar Raya berbagi 1000 Ta'jil yang dihadiri lebih dari 30 komunitas berjalan lancar, tertib, dan aman Terimakasih untuk semua komunitas yang hadir dan ikut berpartisipasi dalam kegiatan . . @bocahblitar_com @jumatberkahblitar @shareblitar @netgoodpeopleblitar @blitarlocalguides @Blitar_beatbox @cakni @ketimbangngemis.blitar @berbagisenyum_indonesia @poerpa45 @fedblitz @berbaginasi_blitar @blitaradventure @savestreetchildblitar @lintas_pendaki @Sanggarwasesonugroho @penikmatsenjablitar @pendakiindonesiablitar @blitarpedia @paud_adventure @standupindo_blitar @tbm.manggar.blitar @youtubers_blitar @jelajahjawatimur @juniors.basketball @odojblitarraya . Blitar, 4 Juni 2018 . #letsguide #indonesialocalguides #blitarlocalguides #lintaskomunitasblitarraya #lintaskomunitas #komunitasbersatu #berkahramadhan #bagitajil #berbagi1000Tajil (at Blitar)
0 notes
dynps · 9 years
Photo
Tumblr media
Welcome to Goa Gong. #pacitan #explorepacitan #exploreindonesia #jelajahjawatimur #pacitan1001goa #goagong
0 notes
bukudiarizky · 5 years
Photo
Tumblr media
Di Probolinggo ada tempat yang hits di sekitar pelabuhan mayangan. Enaknya sambil jalan-Jalan sore menikmati hutan bakau. Yaps wisata di Bee Jay Bakau Resort. Gak hanya menikmati hutan bakau yang dihiasi oleh lampu", disini juga ada patung kuda yang tertinggi ke 2 di dunia yang terbuat dari kayu *ga sempet foto soalnya udah malem, gembok cinta, sepeda layang, masjid terapung, dan ada resort/penginapan yang cukup mewah (namanya Bakau Resort ye, hehe). Harga tiket masuk 35 rb / orang kalau ingin melihat ke patung kuda tambahan tiket sebesar 10 rb / orang . . . . . (Mayangan, Probolinggo, 12 Agustus 2018) #bjbr #beejaybakauresort #probolinggo #exploreprobolinggo #jelajahprobolinggo #explorejawatimur #jelajahjawatimur #exploreeastjava #eastjava #jawatimur #bakau #hutanbakau #mangrove #diarizky (at Bee Jay Bakau Resort) https://www.instagram.com/p/ByKxaW3BJEd/?igshid=bve5qpftkkas
0 notes
bukudiarizky · 5 years
Photo
Tumblr media
Jalan-jalan jauh tapi yang deket belum dikunjungi hemm.. Mumpung masih di Probolinggo, banyak wisata yang terkenal selain ke Bromo, yaitu Air Terjun Madakaripura. Alangkah baiknya jika setelah ke Bromo, sempatkan ke Madakaripura supaya melengkapi jalan-jalanmu di Probolinggo. Madakaripura sudah masuk dalam promosi wisata oleh MENPAR. So banyak turis asing setelah dari Bromo kesini untuk melihat keindahan alam Madakaripura. Jika ingin ke Madakaripura, siapkan jas hujan. Awalnya sepele buat apa jas hujan, ternyata emang perlu karena akan melewati percikan air dari atas tebing kecuali kalau mau mandi, silakan basah basahan hehe Perjalanan lumayan jauh dari pintu masuk yaitu sekitar 3 kilometer. Ya sambil olahraga dan nikmati alam sekitar hehe.. Pokonya seru banget ke Madakaripura.. (Sukapura, Probolinggo,) #exploreprobolinggo #jelajahprobolinggo #probolinggo #eastjava #jawatimur #wonderfuleastjava #wonderfulindonesia #madakaripura #airterjunmadakaripura #jelajahjawatimur #diarizky (at Probolinggo) https://www.instagram.com/p/ByAbx5jBn0r/?igshid=qoys61rwyumj
0 notes
bukudiarizky · 5 years
Photo
Tumblr media
Pantai Sendiki, dikira pantai sendiri hehehe. Banyak kejadian selama perjalanan menuju sini, tapi tak apa yang penting senang. Malang Selatan menyuguhkan banyak sekali keindahan alamnya terutama pantai. Pasir pantai yang putih kuning bersih ditambah landscape bentang alam bukit, bikin orang ingin kesini lagi. . . . . . (Sumbermanjing, Malang, 2 September 2018) #exploremalang #jelajahmalang #pantaisendiki #malang #pantai #exploreeastjava #jelajahjawatimur #jawatimur https://www.instagram.com/p/Bx1k-J3hI-9/?igshid=bpfg8ifl0fxt
0 notes
bukudiarizky · 5 years
Photo
Tumblr media
Berayun di waktu sang fajar naik . . . (Taman Nasional Baluran, Situbondo, 27 Oktober 2018) #tamannasionalbaluran #tnbaluran #baluran #balurannationalpark #situbondo #exploresitubondo #jelajahsitubondo #jelajahjawatimur #explorejawatimur #exploreeastjava #africavanjava #pantaibama #perumperhutani #Perhutani #diarizky (at Pantai Bama (Bama Beach)) https://www.instagram.com/p/Bswln0cgBUA/?utm_source=ig_tumblr_share&igshid=17fel6sauaxbd
0 notes
bukudiarizky · 5 years
Photo
Tumblr media
Setiap tempat memiliki identitas nya tersendiri seperti Gunung Baluran yang menjadi ikon Taman Nasional Baluran di Situbondo. Dikenal juga Africa Van Java karena ekosistem disini seperti di Afrika. Lingkungannya seperti Savana Bekol dan pohon yang agak jarang menjadi ciri khas Afrika dan Gunung Baluran sebagai latar dari Taman Nasional. . . . (Taman Nasional Baluran, Situbondo, 27 Oktober 2018) #tamannasionalbaluran #tnbaluran #baluran #balurannationalpark #situbondo #exploresitubondo #jelajahsitubondo #jelajahjawatimur #explorejawatimur #exploreeastjava #africavanjava #perumperhutani #Perhutani #diarizky (at Savana Bekol) https://www.instagram.com/p/Bstwt6_BNaY/?utm_source=ig_tumblr_share&igshid=1g6d4e0spsv54
0 notes
bukudiarizky · 5 years
Photo
Tumblr media
Ada cerita di Afrika van Java, dia savana yang terbentang luas dengan pohon saling berjauhan, mungkin habitatnya seperti itu, namun dia dekat dengan Yang Menciptakan . . . . (Taman Nasional Baluran, Situbondo, 27 Oktober 2018) #jelajahsitubondo #situbondo #explorejawatimur #eastjava #jelajahjawatimur #jawatimur #eastjava #balurannationalpark #baluran #tamannasionalbaluran (at Savana Bekol) https://www.instagram.com/p/Br9KE3YAXMD/?utm_source=ig_tumblr_share&igshid=p3zun4p0b3ld
0 notes
dynps · 9 years
Photo
Tumblr media
Pesona Pantai Klayar, Pacitan. . Sayang ga bisa liat "seruling samudra"-nya. . #pantaiklayar #jelajahjawatimur #exploreindonesia #explorepacitan #nature #nofilter
0 notes