Tumgik
#harike14
iravaoliya · 4 years
Text
Praktek Stimulasi Literasi Baca Tulis dan Literasi Digital
Bunda Sayang Batch #6
Project : Pohon Baca
Nama : Zuan
Kel Usia : 0-6 tahun [4 tahun]
Day : 14
Bissmillah
Rencana Project
📕 Alhamdulillah jadwal kembali normal, setelah selesai belajar kami menyempatkan membaca buku.
📕 Hari ini ambil 2 buku, series pelangi mizan. Kisah dalam Al Quran.
📕 Dokumentasi akan berupa foto maupun video sesuai kebutuhan.
Aktifitas Harian
📗 Kami membaca buku bersama, sambil Zuan duduk disamping ibuk. Series pelangi Mizan, mengenal silsilah keluarga Nabi Muhammad SAW, serta Raja Abrahah yang hendak menghancurkan ka'bah.
📗Ibuk membaca buku, Zuan diam menyimak. Serta tanya jawab siapa Nabi Zuan? Agama Zuan? Tuhan Zuan? Ada berapa rukun islam? Burung apa yang hendak menghentikan pasukan gajah?
📗 Ibuk menulis tanggal dan judul buku dikertas, Zuan yang menggantung dengan antusias.
📗 Zuan membantu menggunting tali, serta memasukkan dilubang kertas.
Sumber Referensi & Media Digital
1. Kisah Nabi Muhammad SAW
2. Raja Abrahah
edit foto/video : canva
Refleksi
Dari aktifitas ini, anak belajar :
📖 Dari 2 buku tersebut bisa mengajarkan anak bahwa keluarga Nabi Muhammad SAW itu banyak sekali, kita harus menghormati dan mengidolakan Nabi Muhammad SAW.
📖 Nilai-nilai bahwa Allah SWT selalu ada dimanapun, karena terlihat burung Ababil yang membawa batu panas menghentikan pasukan gajah
📖 Anak bisa menjawab pertanyaan dalam kegiatan membaca, sambil kilas balik nilai-nilai agamanya.
📖 Kami menikmati aktifitas literasi, dan menggantung kertas untuk dokumentasi.
Tumblr media Tumblr media
1 note · View note
tataphari · 4 years
Text
Ala Ukhti
Dari dulu terus berproses setelah masuk kuliah kerasa banget awal-awal masuk kuliah pake jins dan kemeja laki-laki.
Terus berjalannya waktu pernah nyobain mondok dipesantren sebulan kerudung mulai diturunin ke bawah dada, terus setelah lulus di tugaskan ke pulau jauh dan pulang punya tekad untuk merubah penampilan jadi lebih islami, sering pakai rok.
sampai akhirnya aku mengajar di sekolah Islam dan menjadi wali kamar untuk mereka dan baju, kerudung, kaki semua tertutup dan panjang ala ukhti.
Mau berdoa agar bisa tetap istiqomah menjalani pakaian syar'i ini. Aamiinn
2 notes · View notes
hartinrizkyy · 4 years
Video
undefined
tumblr
GOOD BYE “BAJU LEKBONG” =====================
Planing Sehabis menjemput uwa kemarin malam, kami hari ini berencana untuk pergi bersama-sama. Namun sebelum itu, seperti biasa kami memulai rutinitas pagi sebelum pergi yaitu MANDI . Farrel bertanggung jawab memilih bajunya sendiri. Bunda menyiapkan pilihan baju yang akan dipakai Farrel. . . ACTUAL Keluar kamar mandi, Farrel langsung menuju kasur dimana baju-baju yang Bunda siapkan diletakkan. . . Bunda menyiapkan  2 BAJU LEKBONG, yaitu baju tanpa lengan. dengan maksud untuk baju sementara Farrel sebelum berangkat pergi, sambil menunggu yang lain bersiap. . Namun Farrel menolak.
katanya
“ IH, Bunda ga mauu pakai baju inii El Malu” “Ga, apa apa mas EL, kan buat di rumah aja.” “Hmmm.. tapi di rumah nya kan banyak orang, ga mau ah el malu bundaa, auratt.”
. mendengar argumentasinya, bunda pun meniyakan. lalu Farrel memilih bajunya sendiri, yang nyaman dan aman untukknya. . . Challenge Menahan keinginan diri sendiri untuk memakaikan baju lekbong yang belum sempat terpakai oleh Farrel. Namun, karena mendengar argumentasinya dan tak ingin menepis argumen itu, berusaha legowo. huehehehe . . Refleksi Farrel sudah bisa memutuskan pilihan baju yang membuatnya nyaman, Konsep menjaga aurat Farrel semakin kuat, Insyaallah, alhamdulillah. . . Percentance 95% . . Mendengar argumentasi Farrel yang telah mampu menautkan konsep menjaga aurat dengan baju yang dia pilih. Cukup membuat bundanya terkejut, dan terkagum, ternyata dia sudah di tahap ini. . Bismillah... semoga Allah selalau menjaga. ...
1 note · View note
Text
Cerdas Emosional & Spiritual #14
Tumblr media Tumblr media
love, 
Umma 🌻
11 November 2020
1 note · View note
tharahmalia · 4 years
Text
Day #14. Komunikasi Produktif
Tantangan Zona #1
Hari ke #14
Bismillahirrahmanirrahim
Hari ini saya sudah berniat membuat mainan untuk Hafi dan saya ingin membersamainya bermain. Saya membuat sensory wall yang bermanfaat untuk stimulasi sensorinya. Saya juga ingin menstimulasi ia untuk lebih semangat berdiri. Inilah hasilnya:
Tumblr media
Board ini lalu ditempel di dinding, dan saya memberikan arahan pada Hafi untuk berdiri dan bermain. Mengenalkan tekstur dan nama nama benda. Alhamdulillah ia tampak gembira dan sering bermain disana.
Tumblr media
Inilah hasil pengamatan hari ini:
Tumblr media
1 note · View note
ammarjasir · 5 years
Text
Cerita Gerbong
Tumblr media
Mari menemani saya kembali ke tahun 2015. Di sana kami bertiga, Caca, Ale dan Saya membikin-bikin karya tentang kereta ini. Dalam rangka sebuah lokakarya pameran oleh kelompok seni di Jakarta.
Kehidupan perkeretaan, cerita di stasiun, peron, dan dinamika gerbong tidak lepas dari ibukota dan kota-kota pendukung di sekitarnya. Kami mencoba mengajak orang-orang untuk terlibat dan menceritakan kisah mereka. Sebagai pemicu, kami mencoba memberikan sedikit potongan-potongan kisah yang kami temukan sendiri atau orang lain ceritakan.
Saya misalnya, menyengaja pergi ke stasiun manggarai dan berkeliling stasiun untuk menemukan cerita. Saya malah menemukan sebuah sendal ibu-ibu yang hanya tinggal sebelah. Berbekal itu, saya menerka kisah yang bisa jadi ada di belakangnya. Misalnya saja perebutan gerbong perempuan di jam-jam sibuk pagi atau sore hari.
Atau sebuah headset/earphone yang seperti tidak lepas dari telinga beberapa pengguna kereta. Dulu saya sempat merasa orang-orang yang menggunakan pelantang di telinga itu kurang baik adabnya, terkesan menutup diri dan sombong. Haha tapi kemudian saya sadar, ada banyak orang yang menempuh perjalanan yang cukup makan waktu di kereta, pergi dan berangkat. Mereka butuh semacam teman di jalan. Dan orang-orang yang ditemui di dalam gerbong, tidak semuanya bisa diandalkan. Alasan lain soal keamanan. Dalam keadaan kereta yang padat, sangat mungkin terjadi perpindahan HP secara tidak sadar dan ilegal. Headset membantu si pemilik menyadari kalau pada HPnya terjadi sesuatu.
Dan dari cerita-cerita yang dituturkan oleh pengunjung kami di pameran, saya menemukan beberapa yang menarik. Salah satunya milik kakak tingkat saya. Ia adalah pengguna kereta sejati. Dalam buku yang kami sediakan ia menulis, maaf, maksudnya menggambar gerbong dari tampak luar. Semacam membuat infografis, ia menjelaskan perbedaan stiker warna pada gerbong, dan artinya. Saya lupa detailnya, tapi itu adalah tentang gerbong yang ber-AC atau menggunakan kipas, atau gerbong berbangku sedikit atau banyak. Hal-hal semacam itulah. Haha Itu fakta yang mungkin tidak banyak orang sadari.
Setelah 4 tahun berlalu, mungkin tidak banyak hal yang berubah dari cerita-cerita di gerbong dan seputar kehidupan di kereta ibukota dan sekitarnya ini. Orang-orang masih ramai pada pagi dan sore hari, dengan kepadatan yang kadang tidak manusiawi. Cerita-cerita di gerbong akan selalu ada, meskipun manusia-manusia di dalamnya tidak saling bercerita.
10 notes · View notes
inspirasi-islami · 6 years
Photo
Tumblr media
Puasa Menuju Taqwa 
Tak ada yang bisa kita pamerkan dari puasa. Tidak awalnya sahur, tidak akhirnya buka, tidak lemasnya badan, tidak pula segarnya penampilan. Sebab ia pelatihan utama menuju taqwa. Muraqabah, bahwa Allah Maha Tahu dan Mengawasi, lalu hanya Dia yang membalas dengan pahala sejati. (Ustadz Salim A. Fillah)
Puasa ialah ibadah rahasia. Perbuatannya tak tampak pada mata. Ganjarannya langsung Allah SWT Yang Maha Kuasa. Membiasakan diri agar terjaga dari buruknya prasangka. Semoga pada akhirnya kita semua bisa menuju taqwa.
41 notes · View notes
penaku · 4 years
Photo
Tumblr media
Tantangan 15 hari, zona 4 bunda sayang #6, hari ke-14 Proses kreativitas : menggunakan termometer Tujuan Belajar : IC (Intelectual Curiosity) : Kay senang main termometer. Awalnya dia gak bisa buka tempatnya, tadi dia bisa membukanya dan dia langsung menempelkannya di ketiaknya. Kay sedang kurang enak badan, jadi mama mengajaknya untuk menggunakan termometer biar kay merasa itu sedang maianan. CI (Creative imagination) : termometer yg digunakan adalah termometer biasa, tapi kay suaka suaranya. Kay mencoba membunyikan di tangan, di ketiak, dan dia sembunyikan termometernya lalu membunyikannya. Dia belum faham angka apa yg tertera, tapi dengan dia mau menempelkan ke ketiaknya saja mama udh senang. AD (Art of Discovery) : kay tidak mau termometernya diambil orang, dia mencari tempat yg pas untuk memyimpan termometernya dan meninggalkan tempat termometer itu. Akhirnya kay menyembunyikan termometer itu di tumpukan baju di lemarinya. NA (Noble of Attitude) : kay belajar lebih sabar untuk melihat hasil pengukuran suhu badannya dan belajar memasukan barang pada kemasan yg pas-pasan. Mama juya sedang berusaha membiasakan kay agar memulai dengan bismillah dan mengucapkan alhamdulillah ketika sudah selesai. Semoga kay segera pulih seperti biasa lagi... Refleksi : Kay anak yg bisa menjadikan apa saja untuk jadi mainan. Dia bisa menjadikan benda bukan mainan menjadi mainannya. #harike14 #tantangan15hari #zona4gayabelajarstimulasikreativitas #pantaibentangpetualang #institutibuprofesional #petualangbahagia #penaku #penamamakay https://www.instagram.com/p/CIlKR4UhgmK/?igshid=gt4gm56lva32
0 notes
prabanirisa · 4 years
Text
Tumblr media
Nama : Khayyara
Hari : 14
Aktivitas hari ini
Jalan-jalan dibawah hujan dengan menggunakan payung
Proses kreativitas
Membuka payung dan bermain air hujan
Tujuan belajar
❤️ Intellectual Curiosity (IC)
Bagaimana membuka payung, mengamati air hujan yang jatuh ke payung
❤️ Creative Imagination (CI)
Memilih ingin menggunakan payung yang berbentuk bunga, menghindari genangan air hujan, tapi pada akhirnya malah bermain genangan air.
❤️ Art of Discovery (AD)
Membuka sendiri payung dengan mendorong tuasnya, memposisikan payung dengan baik sehingga tidak terkena rintik hujan, merasakan air hujan yang jatuh diatas payung.
❤️ Noble of Attitude (NA)
Mengucapkan doa ketika hujan turun.
Refleksi
Rencananya ingin beli jajan di toko, namun ternyata hujan mulai turun. Kami kembali kerumah dan menunggu hujan reda namun Ara tetap ingin pergi. Akhirnya dia memilih payung dan ingin mencoba membukanya sendiri. Dijalan banyak genangan air, dia berusaha menghindarinya tapi kakinya terkena genangan dan malah bermain di genangan tersebut.
Tumblr media
0 notes
dypuspitarini · 4 years
Text
Tumblr media
0 notes
dialy-rossadella · 4 years
Text
Day 14, Zona 2 Melatih Kemandiria Diri.
Rabu,14 Oktober 2020
Ditengah Kesedihan terselip Kebahagiaan,
Ditengah Kebahagiaan terselip Kesedihan,
Itu hal yang akan selalu terjadi dan sudah menjadi paket, entah kesedihan atau kebahagiaan yg bagaimanapun wujudnya.
Mengapa begitu? Segala hal yg terjadi meminta kita untuk senantiasa "Eling" yaa ingat bahwa sejatinya semua itu hanya sementara dan titipan dari Allah.
Lalu "Eling" untuk segera mungkin meminta ampun dan senantiasa bersyukur akan semua hal yg sudah dianugerahkan pada kehidupan ini.
Semoga diri ini dan kita semua senantiasa diberikan Allah petunjuk dalam menajali kehidupan ini serta memberkahi umur kita semua. Aamiin
💎Temuanku hari ini tentang melatih kemandirian dalam bentuk self-love selama 5 hari dan menerapkan sadar kini disini. Aktivitas segala hal itu seperti rutinitas, namun yg membuat berbeda adalah rasa kita, hati kita, dan juga kondisi iman kita (ibadah) dihari ini. Melatih kemandirian butuh kedisiplinan dan komitmen yang kuat agar bisa tercapai tujuannya.
Alhamdulillah..hari ini luar biasa, menikmati hari" yang terasa begitu cepat berlalu. Rasanya masih keteteran soal manejemen waktu, padahal yg tentang self-love rupanya sangat berkaitan juga nih dgn manajemen waktu. Ndak apa semangat untuk memperbaiki besok.
===========================
💎Strong Why, sedang merasa mendapat alrm untuk lebih care terhadap diri sendiri.
===========================
💎Tantanganku hari ini, perlu lebih belajar lagi untuk membiasakan dan lebih menjaga kesehatan, menambah kuantitas dan memperbaiki kualitas ibadah.
Masih kesulitan dalam membagi waktu
===========================
💎Strategi untuk melatih kemandirian, membuat jadwal aktivitas yg membuat bahagia, dan melakukannya dengan bahagia.
===========================
💎Sukses apa aku hari ini, Alhamdulillah banyak hal yg harus disyukuri.
===========================
💎ingin sukses esok hari, memulai dengan aktivitas jalan pagi dan berlatih sadar nafas setelah sholat, membaca buku, memasak, menyelesaikan design dan planning segera dilaksanakan.
==========================
💎Rasaku hari ini, Alhamdulillah segala nikmat yg Allah berikan selalu membuat saya untuk lebih belajar setiap harinya dan bersyukur akan segala hal.
0 notes
iravaoliya · 4 years
Text
Zona 7 Pendidikan Seksualitas
Kelompok 31 : Sumatera Utara dan Sungai Penuh Kerinci
Topik : Peran Lingkungan dan Perlindungan dari Kejahatan Seksual
Day : 14 (Selasa, 16 Maret 2021)
Bissmillah
Betapa pentingnya pendidikan seksual bagi anak untuk melindungi dari kejahatan seksual. Kejahatan seksual semakin meningkat ditiap tahun. Bentuk kekerasa seksual berupa : pemerkosaan, intimidasi seksual, pelecehan seksual, dan eksploitasi seksual. Jadi peran lingkungan harus hadir melindungi kejahatan seksual. Ada dua kategori besar pelaku kekerasan seksual familial abuse dan extra familial abuse.
Yang biasa menjadi sasaran kekerasan seksual ialah :
Anak berusia < 5 tahun karena kemampuan melindungi diri yang terbatas
Anak 6 - 12 tahun karena anak mulai berinteraksi dengan dunia luar
Anak 13 -18 tahun
Peran lingkungan dalam perlindungan dari kejahatan seksual perlu adanya sinergi antara keluarga, masyarakat, dan negara. Lingkungan memiliki andil besar dalam melindungi anak.
Upaya preventif merupakan upaya yang dilakukan di lingkungan keluarga dan peran individu itu sendiri. Apa saja usaha-usaha untuk melindungi di lingkungan tersebut :
Orang tua harus peka terhadap perilaku anak yang tidak biasa
Harus memiliki rasa percaya terhadap keluarga
Komunikasi produktif
Dampak dari kekerasan seksual harus dipahami
Membicarakan tentang pendidikan sesksual sesuai tahapan anak
Menanamkan nilai agama, aqidah dan akhlak harus tertanam
Sedangkan ada pula upaya represif. Upaya represif merupakan upaya yang dilakukan di lingkungan negara. Usaha yang dilakukan negara untuk melindungi seperti :
Menjamin peraturan untuk melindungi dari kekerasan seksual
Memberikan sanksi
Membentuk badan pemerhati anak
Pemulihan bagi korban mencakup aspek yuridis, psikologis dan medis
Kekerasan seksual bagi anak dapat terjadi dimana saja, bekali anak dengan ilmu yang cukup sehingga anak siap dan mampu berdiri sendiri dengan rasa percaya diri.
0 notes
mardisahendra · 4 years
Photo
Tumblr media
YaAllah, semoga hari ini menjadi hari yang jauh lebih baik dari kemarin.⁣ Lindungi kami di mana pun berada dari bahaya wabah dan sifat buruk penuh cela.⁣ Jadikan hati kami selalu terjaga hanya kepadaMu, yaAllah ⁣ Lapangkan rezeki kami agar bisa membantu saudara yang tengah kesulitan. ⁣ Amin⁣ ⁣ solusipeduli.org/bukber ⁣ #doaramadan ##ramadan #ramadhan #Day14 #14haripuasa #harike14 #puasa #ibadahpuasa #dirumahaja #ibadahdarirumah #lawancovid19 #covid19 #lawancorona #doa #harapanramadan #pandemicorona #lawancorona #dirumahaja #Ibadahdarirumah #sedekah #ramadanpenuhberkah (di Jakarta, Indonesia) https://www.instagram.com/p/B_85wcdgP83/?igshid=1gcfvyejhwgtc
0 notes
Text
Pancaran Sinar Bintang #14
Tumblr media
Love,
Umma 🌻
14 April 2021
0 notes
hartinrizkyy · 4 years
Video
undefined
tumblr
Alhamdulillah hari ini stamina Farrel sudah mulai pulih kembali. . .
Tapi hari ini giliran badan bundanya yang tidak kondusif. #HIEKZ . Baiklah kegiatan kali ini dsponsori senut senut gigi yang sampai bikin kepala kleyengan. wkwkwk .
Tumblr media Tumblr media Tumblr media
REFLEKSI ................... Walaupun baru hari ini kondisinya pulih Farrel sudah semangat untuk bermain, dari mulai ketika ada meteri yang disiapkan dia bilang
“Ayo! bunda el mau ini sekarang.” .
Dia sangat menikmati permainan kali ini dan memaklumi bundanya tidak begitu aktif seperti biasanya.#gak kuat sayyy cenutt cenuutt tiap buka mulut.wkwkwk.Semoga bunda bisa kembali paripurna bermain bersama yaaa...
0 notes
phrimmadonna · 5 years
Text
Benarkah tidurnya orang berpuasa bernilai ibadah?
Rasanya hari ini di penuhi dengan agenda tidur. Saya yang biasanya tidak tidur siang, akhirnya hari ini takluk...
Sebenarnya sudah sejak pagi tadi rasanya mata sepet amat. Selepas subuh saya juga ketiduran hingga matahari naik... *) jangan di contoh yak yg ini.
Benar-benar aji mumpung, pas banget hari ini Minggu. Seharusnya agenda liburan untuk semuanya. Meski biasanya hari minggu jadi hari paling sibuk menurut saya... Segala rupa pekerjaan rumah antri ingin di jamah. Ya begitulah kalau selama 1 minggu ada aja pekerjaan rumah yang kadang di cuekin aja... "nyapu besok aja lah, capek.", "Beberes mainan, besok aja lah, biar di pake main dulu", "nyuci baju, ntar aja lah kalau ichan mandi sore". Dan dari "ntar aja lah" itu tadi akhirnya hari minggu jadi hari paling sibuk.
Berbeda dengan hari ini, bahkan ke pasar aja jam set. 8 pagi. Di pasar kami jam segini sudah mulai buyar para pedagang. Sampai² cari tahu tempe sudah kosong semua... bukan sekedar kosong, penjualnya bahkan sudah pulang, lapaknya telah bersih tak bersisa.
Kemarin malam, saya tidur pukul 10 malam. Sudah ngantuk sejak pukul 8 sore. Dan berhasil nyicil 15 menit tidur sebelum harus menidurkan ichan. Sehingga waktu menidurkan ichan, saya masih bisa bertahan hingga pukul 10 malam. Pukul 11 malam ichan kembali bangun sambil menangis penuh drama, di tambah dukungan dari yang tersayang menawarkan bantuan ntull ntull ichan a.k.a gendong plus bujuk rayu agar ichan terdiam. Seperti biasa, ichan semakin menjadi-jadi... akhirnya berhasil lah dia berhenti menangis dengan bujuk rayu, setelah terdiam akhirnya jurus berikutnya muncul nonton tv agar tak menemani lebih lama. Namun artinya siap begadang sampai pagi...
Tak sampai terjadi, saya tarik ichan dari peraduannya. Saya ajak kembali ke kamar dan tidur kembali. "Tak semudah itu, maria...". Seperti kita kala terjaga dan sulit tertidur kembali, begitu lah ichan kini. Terlalu banyak distraksi yang tidak memungkinkan dengan mudah tertidur kembali, yaitu aktifitas menyenangkan seperti saat siang hari. Ngajak main...
Hingga pukul setengah 2 pagi ia baru mau beranjak, berharap setengah jam lagi tidak ada kentongan sahur yang layaknya pawai karnaval dan membangunkan ichan kembali. Benar saja, pukul 2 pagi pawai kentongan sahur beraksi. Beryukur ichan telah terlelap. Sayapun tidur, sampai jam 3 lebih 15 menit bangun lagi untuk sahur.
Wah, mungkin begini rasanya sahur di Copenhagen... baru 2 jam tidur selepas isya', sudah harus bangun sahur. Akhirnya kisah hari ini di liputi tidur yang bersambung-sambung, pagi selepas subuh, siang selepas dzuhur hingga ashar, hingga malam ini pun aku tak bertahan hingga pukul 10 atau 11 malam lagi. Pukul 9 aku telah tertidur bersamaan dengan ichan.
Bagi saya ini membuat saya kurang produktif, namun ini juga berkah tak terkira. Rasanya fresh selepas tidur, juga tidurnya orang berpuasa bernilai pahala pula... Semoga tetap di terima ibadah.
Meski ada yang jauh lebih bermanfaat dari pada hanya tidur saja.
0 notes