Tumgik
#idetails
octanered392 · 2 years
Photo
Tumblr media
Hi Guys! Soapy Sunday pic featuring Gloss It. Full video on my YouTube channel: www.youtube.com/octanered392 
2 notes · View notes
daramdarararam · 10 months
Text
Gagi. Bakit ba lagi nalang ako iniiyakan ng mga katrabaho ko ? Haha Tangina. My team lead namin umiiyak. Ano kase, hindi nya na raw kinaya ang bibig nung team nya. Hagulhol na sya while andami kong ginagawaa. Last time ang umiyak sa tabi ko e ung isang editor na lalaki tangina. Natuwa naman ako na parang safe space ako, kaya sakin naglalabas ng hinanakit about anything. But, ako din I do have, A LOT of frustrations, minsan power tripping ako kase, kayang kaya ko silang ibalibag lahat, kaya medyo nareremedyohan ko ung hirap ng trabaho ko. Kaso ung tl ?? na andaming pedeng gawin ? hina nga ni ate ghurl. if ako team lead, never ako iiyak, ako magpapaiyak, kaya when inoferran ako ng ganon umayaw ako kase, may tendencies talaga na magppower trip ako so dont give me too much power, or else its over for u hahahahahha. Kaya madami din takot sakin sa office e, HAHAHAHAA ngayong aalis na ako, hirap maniwala na mamimiss raw nila ako, wala ng approachable na teamate. kahit tong lead ko malungkot talaga kase bihira raw tulad ko. weew. pero, ang toxic talaga nung kateam ko na yon, ilang tao na ang pinapaiyak nila HAHAAHA. alam kong toxic talaga sila, kase kahit ako, nakikita ko, kaso hindi nila ako basta magalaw galaw kase, mas malakas pwersa ko. Sila ang napaiyak ko naa HAHAHAHAHAHAHAHA. sobrang nakakatawa lang nung mga nangyayare. Lalo na kung idetailed ko kahit ung mismong nangyayare sa work, kaya sila nagtotoxic at iyakan HAHAHAHHAHA. BUTI NALANG TALAGAAA AALIS NAKO MGA PAKYU KAYOO HAHAHAH
9 notes · View notes
godedits · 6 years
Photo
Tumblr media Tumblr media Tumblr media
like or reblog Ⓒ onelastqueen
27 notes · View notes
poleeeng · 3 years
Text
Tumblr media Tumblr media Tumblr media Tumblr media
Jgh. Finally, after 2 years, unti unti ko na naoopen up yung side ko and nasasabi yung totoong story about sa lahat nang nangyari nung 2019 sa mga friends kong iniwasan ko ng dalawang taon. Finally, alam na nila yung totoo. Everybody chose na pakinggan yung isang side and lahat tinalikuran ako. Kaya i chose to just keep silent kasi alam kong dadating yung time lalabas din lahat ng totoo. I chose to just stay in peace rather that explaining myself to people na alam kong di ako paniniwalaan that time. Well, ngayon alam na nila totoo, pinagsisisihan nila lahat. And ako patuloy lang at maraming natutunan. Finally, we’re okay now.
55 notes · View notes
hanchamjinaseo · 7 years
Text
13 Reasons Why. Medyo trending ung novel na toh lalo at natapos na ung season 1 ng series. Nacurious din ako. Kaya binasa ko siya at natapos ko within a day kasi ganun siya kaganda. At ngayon pinapanood ko naman. Wala akong issue sa comparison. Yung content yung mahalaga kasi. I may not be vocal about it, pero there WERE (plural, meaning many) moments back then when maybe I can compare myself to Hannah Baker. I tried. But unlike Hannah, I failed. And Im thankful. Sobrang sensitive ng issue at topic na toh nowadays. Bata pa ako nun kaya hindi ko pa alam kung paano ko ihahandle ang lahat. I know the feeling. Yung ayaw mo ng pumasok ng school kasi walang magandang mangyayare. Lahat nanghuhusga. I cant blame. I know at that point may kasalanan din ako. Hindi ko lang alam kung anong solusyon ung pede kong gawin. I cant think of anything and I just wanted to stop the pain. Ayoko na idetail pa. After nung panahon na yun I promised myself not to do that again nor think about doing it. I've succeded I guess. Because of my family and all the persons that I love. They gave me a reason to be stronger and deal with my own bullshits and put myself together. Sa lahat ng makakabasa nito na pinagdaanan din toh, ang masasabi ko lang, ililigtas talaga kayo ng dasal at faith niyo. I may wish for those people to change but I chose to also change myself, my perspectives. I chose to live. Siguro mababaw lang kung iisipin tong post ko, pero kahit gano man katindi yung depression, please always choose to live. Open up. Talk. Give unlimited chances for others and most especially for yourself. You deserve every air to breath and every light to see.
1 note · View note
ramzoozi · 5 years
Photo
Tumblr media
Just Pinned to Egypt: The head of Seti IDetail of a wall painting depicting Seti I... https://ift.tt/33dQdMu
0 notes
octanered392 · 2 years
Video
youtube
Using SUPER CLEAN Degreaser on my Vehicles + Detailing Tips | OctaneRed_392
1 note · View note
shinevips · 8 years
Photo
Tumblr media
Avui hem rebut comanda!! Uns grans detallistes els de Chemical Guys!! 👍🏻🏁 #arnaucasado1 #rafeldolot #detailing #chemicalguys #chemicalguysspain #idetail #shinevips #detailingcenter #olot #catalonia #lescosesbenfetes www.shinevips.com
0 notes
i988i · 8 years
Text
كلام لطيف ؟ 💭♥️
http://sayat.me/idetail
1 note · View note
godedits · 6 years
Photo
Tumblr media Tumblr media Tumblr media
like or reblog Ⓒ onelastqueen
30 notes · View notes
alwakalat · 4 years
Photo
Tumblr media
#iDetailer مباشر على الستوري شركة الغسيل اللي عندهم عقد اسبوعي او شهري فهي اَي ديتيلر حسابهم @idetailer @idetailer 50158880 www.alwakalat.com تابعونا على السناب شات : Alwakalat Weekly and monthly contracts ______________________ #الوكالات #الوكالات_خدمات #الوكالات_ID #alwakalat #detailer #carpro #الوكالات_سلوى #detailing #ferrari #ff #ferrariff #v12 #cardetailing #ford #gt #fordgt #americanmuscle (at Al Wakalat Site - موقع الوكالات للسيارات) https://www.instagram.com/p/CGVJT4tH4hg/?igshid=xvw8hgq8xlk1
0 notes
phoenixroofing164 · 7 years
Text
For bay area exterior cleaning business, the power is in a soft touch
And most of the time there was nothing wrong with the roof, so the claim was denied. "But after all that, it came to my mind, 'There's got to be a way to clean these roofs,'" Houston said. He'd already owned a business: iDetail, an automobile-cleaning service based out of Daphne. As he delved into his ...
0 notes
houstonroofing161 · 7 years
Text
For bay area exterior cleaning business, the power is in a soft touch
And most of the time there was nothing wrong with the roof, so the claim was denied. "But after all that, it came to my mind, 'There's got to be a way to clean these roofs,'" Houston said. He'd already owned a business: iDetail, an automobile-cleaning service based out of Daphne. As he delved into his ...
0 notes
qaoq · 7 years
Text
Winodws 10 Fall creators update Feature Highlight Task Manager GPU tab and more process idetails
youtube
See the rest of the story at http://www.qaoq.net/winodws-10-fall-creators-update-feature-highlight-task-manager-gpu-tab-and-more-process-idetails/
0 notes
octanered392 · 2 years
Photo
Tumblr media
Hi Guys! This #soapysunday pic brought to you by @apr_detailingllc (on Instagram). This ride came out looking great after I was done with it. #octanered392 #idetail #detailer #detailingaddicts #mobiledetailer
1 note · View note
lambangseptiawn · 7 years
Text
Berlari Ke Miranda
Tumblr media
Selepas subuh, mereka telah menunggu kami di depan rumah. Sayup-sayup suara mereka terdengar dengan begitu jelas, memanggil kami yang kala itu belum beranjak dari ruang tidur di lantai dua. Secepat mungkin kami bangkit, mencuci muka, memakai baju seadanya, dan memakai sepatu olahraga untuk segera menyapa mereka yang sejak tadi telah menunggu kami di luar.
Aku tak tahu pasti siapa saja nama mereka. Yang aku tahu, mereka adalah anak-anak Pajam yang bersekolah di SD Negeri Palea dan SMP Satu Atap Palea, dua sekolah yang terletak di desa kami. Meskipun beberapa di antara mereka sudah berkenalan saat kami berkunjung kemarin, tetapi tetap saja masih cukup sulit untuk menghafal nama mereka satu persatu.
Berlari ke Miranda adalah kegiatan rutin yang selalu mereka lakukan di akhir pekan. Miranda adalah nama sebuah dermaga sepanjang 500 Meter yang terletak di desa tetangga. Jaraknya sekitar 5 Km dari Pajam. Berlari ke Miranda adalah cara yang selalu mereka pilih untuk mengisi hari libur bersama teman sebayanya.
Pukul 05.30 WITA, kami mulai berlari dari rumah singgah menuju Miranda. Di sekeliling kami, ada anak-anak Pajam yang sangat bersemangat memandu perjalanan dan menunjukkan betapa uniknya desa mereka. Mereka terlihat mantap, menjelaskan dengan idetail apapun yang kami lewati selama perjalanan.
“Kakak, ini kebun milik Ayahku” kata salah seorang di antara mereka.
“Kakak, itu kebun kelapa milik kepala desa” kata anak yang lain.
“Kakak suka kelapa muda? Nanti biar kami petikkan selagi pulang”
“Kakak ini ....”
“Kakak itu ....” dan masih banyak lagi.
Celotehan-celotehan itulah yang membuat perjalanan kami menuju Miranda terasa begitu berwarna. Anak-anak Pajam memang tahu bagaimana cara menyambut “orang baru” dalam kehidupan mereka. Cara yang amat sederhana, yaitu dengan bercerita sebanyak mungkin untuk menghilangkan sekat di antara kami dan mereka.
Fa Baya, Fa Ayu, Fa Fia, La Reli, La Ome, La Bamba, Fa Ice, Fa Ita, Fa Arsi, Fa Sikin, Fa Wati, Fa Eva, dan Fa Niza adalah sederet nama yang pertama kali aku kenal di antara kerumunan anak-anak Pajam. Mereka adalah nama-nama yang selalu ada di dekat kami selama perjalanan. Mereka menceritakan banyak hal kepada kami, mulai dari tempat-tempat menarik yang harus kami kunjungi di Kaledupa, makanan-makanan khas dari desa mereka yang harus kami coba, hingga kisah-kisah mistis yang membuat kami terperangah dan memandang satu sama lain. Mereka pula lah yang sedikit demi sedikit mengajarkan kami bahasa Kaledupa.
“Kakak, kiri kah?” tanya Fa Baya kepadaku.
Fa Baya adalah siswi kelas 8 SMP Satu Atap Palea. Kala itu, Ia mengenakan jersey Manchester United. Kulitnya sawo matang. Rambutnya terkucir dengan rapi di belakang. Ia sangat ramah kepada kami. Tingkahnya sangat enerjik meskipun masih terkesan malu-malu karena belum terlalu jauh mengenal kami.
“Ha? Apa itu “kiri’, Baya?” tanyaku.
“Kiri itu artinya capek, Kak. Kakak capek kah?” tanyanya lagi.
“Ohh Hahaha. Tidak lah! Kita kan seumuran, Baya.” jawabku menyembunyikan rasa lelah.
Fa Baya hanya tertawa mendengar jawabanku. Sepertinya Ia percaya dengan apa yang aku katakan. “Hahaha. Memangnya kakak kelahiran tahun berapa?” tanyanya melanjutkan.
Perjalanan ke Miranda terasa cukup melelahkan bagi kami yang belum terbiasa. Kami memerlukan waktu sekitar 45 menit untuk sampai, dengan terlebih dahulu harus melewati jalanan berbatu dan beberapa tanjakan kecil. Perjalanan kami tidaklah semulus anak-anak Pajam. Jika dihitung, kami lebih banyak berjalan dibandingkan berlari. Waktu istirahat kami di sela-sela perjalanan pun lebih banyak jika dibandingkan dengan mereka. Nafas kami hampir habis, tapi tidak bagi anak-anak Pajam yang masih saja terlihat segar.
Setibanya di Miranda, rasa lelah kami seakan hilang. Wajah Miranda pagi itu terlihat sederhana namun begitu cantik. Di depan, kanan, dan kiri dermaga, terlihat hamparan lautan yang begitu luas. Sementara itu, kami juga dapat melihat barisan perbukitan yang tersusun dengan rapi di bagian belakang. Di atas dermaga, sepertinya langit memang sedang bersahabat dengan menyuguhkan guratan awan terbaikknya. Air di sekitar dermaga juga terlihat begitu jernih dan tidak terlalu dalam, sangat cocok digunakan sebagai tempat berenang.
Wajah Miranda pagi itu semakin menggungah anak-anak Pajam untuk segera berenang. Mereka semakin tak sabar. Tanpa membuang banyak waktu, anak laki-laki saling berlomba untuk mencapai ujung dermaga. Tak lupa terlebih dahulu mereka melepas sepatu dan secara bergantian menceburkan dirinya ke air. Sementara itu, beberapa anak perempuan juga terlihat tak mau ketinggalan untuk merasakan kesegaran air pagi itu. Mereka melompat dari dermaga dengan berbagai gaya. Ada yang melompat dengan gaya salto, gaya batu, maupun dengan gaya menyerupai perenang profesional.
“Kakak, mari berenang kemari!” sahut beberapa anak yang berenang di tepian dermaga.
“Kakak, saya dorong ke laut ya!” kata La Alan bercanda.
Beberapa di antara kami juga ikut berenang, sementara yang lain sibuk mengabadikan momen anak-anak Pajam unjuk kebolehan dalam berenang dan menyelam. Pagi itu, semuanya terlihat larut menikmati Minggu pagi yang penuh dengan kegembiraan.
Berlari ke Miranda bersama anak-anak Pajam adalah paragraf pembuka untuk memulai cerita kami selanjutnya di Kaledupa. Anak-anak ini telah banyak mengajarkan kami arti kebersamaan. Aku rasa, momen berlari ke Miranda akan menjadi sebuah kenangan yang tak terlupakan. Dan Miranda, akan menjadi tempat yang selalu mampu menciptakan kesan berharga bagi siapa saja yang datang.
Yogyakarta, 23 Mei 2017
0 notes