Tumgik
#naturaldetergent
kinderkeung · 3 years
Text
3 Rekomendasi Detergent Organik untuk Bayi dan Anak-anak
Tumblr media
Kulit bayi dan anak-anak terkenal sangat sensitif. Ini dikarenakan lapisan kulit terluar mereka lebih tipis dibandingkan kulit orang dewasa. Cuaca yang ekstrem seperti terlalu panas atau terlalu dingin, dapat membuat kulit mereka manjadi kering atau kemerahan. selain faktor cuaca, faktor sentuhan dengan bahan kimia seperti pelembut, Lotion, bahkan detergent baju juga dapat menyebabkan ruam pada kulit bayi. Untuk menghindari ruam, kering dan kemerahan pada kulit bayi, disarankan untuk menggunakan detergent berbahan dasar alami, tanpa pewangi dan pewarna buatan. Apa saja? mari kita cek sekarang.
1. Pureco Liquid Detergent
Detergent berbahan dasar tumbuhan (Tebu dan Kelapa) ini ampuh dalam membersihkan kotoran pada baju bayi sekaligus menjaga agar warnanya tetap cerah. Karena bahan dasar yang alami, maka detergent ini aman untuk kulit bayi yang sensitive, detergent ini juga memiliki wangi lavender yang lembut juga menenangkan. Selain itu, produk ini bebas dari SLS, Paraben, Pewarna, dan formalin. Pureco menyediakan berbagai ukuran dari 100 ml sampai 1450 ml, sehingga orang tua tidak perlu khawatir jika ingin mencoba kecocokan dulu di ukuran yang paling kecil. detergent ini mudah ditemukan di berbagai E-Commerce dengan kisaran harga dari Rp. 25.000 - Rp. 99.000
Tumblr media
2. Ivly Nature Detergent
Produk detergent asal Korea ini juga berbahan dasar tumbuhan, sehingga tidak memicu alergi dan tidak meninggalkan residu di pakaian anak. Selain itu, detergent ini juga tidak mengandung SLS, Paraben, Pemutih, Pewangi buatan. Walau terbuat dari bahan alami, hasil yang diberikan sempurna, bersih, lembut, harum dan cerah. kelebihan Ivly detergent ini, dia memiliki variant wangi yang berbeda, yaitu, Tiare flower & VCO, Lotus Flower & Bamboo, dan Oatmeal & White Tea. semuanya memiliki harum yang unik tetapi sangat lembut. Ukuran yang Ivly sediakan adalah ukuran 1000ml, kemasan refill 1200ml, dan kemasan Jumbo 1800ml. bisa didapatkan di E-Commerce dengan harga kisaran 100.000 hingga 160.000.
Tumblr media
3. Buds Organics Laundry Detergent
Detergent pakaian yang mengandung 99.9% bahan dasar alami ini mampu mengangkat noda sekaligus meninggalkan kelembutan di pakaian bayi. Produk ini juga sudah bersertifikasi Ecocert, yang artinya produknya alami dan organik, bebas dari bahan berbahaya, serta ramah lingkungan. Seperti 2 detergent di atas, produk ini tidak mengandung pewangi buatan, wangi yang ada berasal dari campuran essential oil, sehingga aman untuk kulit anak yang sensitif sekalipun. Buds Organics bisa didapatkan di toko bayi seperti Mothercare atau di E-Commerce. Sabun pencuci pakaian ini dibandrol dengan harga sekitar Rp. 289.000
Tumblr media
1 note · View note
fairyhillcrafts · 5 years
Photo
Tumblr media
Here we have it my natural way to clean your clothes!! . Please feel free to screen shot these pics or my stories. . . It’s so easy - the only thing you probably need to buy on line is Castile soap ( liquid) . . Washing machine detergent- naturally. . 1/4 cup of soda crystals. . 1/4 cup bicarbonate of soda. 1/2 ( just under ) cup of liquid Castile soap. . I add 20-30 drops of essential oils.. ( you don’t need too ) . . This will make 2L. I bought my jar from amazon. But you can make smaller amounts.. Dm me for amount adjustments if you need them. . . Soda crystals for 1k are often £1. And you can do a lot of cleaning unblocking with them. . Bicarbonate of soda.. Tesco’s sells it box size cheaply. ( but as you only need a 1/4 cup you can buy it anywhere ) . Carole soap - I buy mine from amazon and the soapery is the one who does the better deals on lower amounts. ( free post too) . You don’t need to add essential oils. I sell all sorts of mini essential oils mixes. . And of course warm water.. it cones out the tap 🤣. So you spend first off about ££13-14 but that will last you months and months - you will get litres and litres for you investment. Mix it in a big bowl or bucket and store it in jars.. it’s good for 3 months made up. Or make it as you go. . . I buy bulk - to get savings and I use Castile soap made up into hand wash and body wash.. dish wash all sorts. . Castile soap is made from olive oil.. great for vegetarians and vegans. . . More on the ingredients in coming posts. . All are natural and none of them will hurt the planet. .. And it keeps your washing machine clean and gunk free. . . #healthy #naturaldetergent #safe #homemade #washingmachine #savetheplanet #onewashatatime https://www.instagram.com/p/BxVR6-nn7p0/?utm_source=ig_tumblr_share&igshid=1e3rfjeu70r39
0 notes
Photo
Tumblr media
It's finally Available!! Our handmade Dishwasher Detergent powder is now available in our store. These are mini packs to try. Great for all machines including HE! All natural and preservative free. These will debut in Minneapolis on the 27th at Enchanted Expo. But you can order at any time. #dishwashersafe #dishesfordays #dishwasherdetergent #naturalremedies #naturaldetergent #moonsistersapothecary #holistic #homegoods #homemade #frugallife #frugalliving (at Fargo, North Dakota)
0 notes
wellnessmonk-blog · 7 years
Photo
Tumblr media
Protect them before they fade. Natural Laundry Detergent, making OLD clothes, NEW again.Shop for organic laundry powder and liquid. Get assured discount only at pharmacyonnet.com
product link below: https://www.pharmacyonnet.com/159-laundry-detergents
0 notes
rawganique · 8 years
Photo
Tumblr media
#Laundry conundrum? Ingredients list on #detergents unpronounceable with scents you're allergic to? Say hello to organic #soapnuts - the world's purest and most economical #laundrydetergent - Try our 100% #usdaorganic #certified #organic #soapnuts which have been used in the East for thousands of years. Our organic soapnuts are whole dried fruits of the #soapberry or #ritha tree and they've got@naturally occurring #saponins in them that do a great job of #cleaning your clothes, #kitchen , #bath - our #soapnuts work great on the #bodysoap and #shampoo too! A must in every organic-minded #sustainable household. #Rawganique #cleaningsolutions #naturalcleaning #naturaldetergent
0 notes
theusasurf · 4 years
Photo
Tumblr media
BEACHED DAYS よりウェットスーツも洗える 洗濯用石けん NaturalDetergent が入荷しました🎉👋 新聞で紹介され、話題となっている洗濯プロ集団 "洗濯ブラザーズ”の監修で、ウェットスーツも衣類も洗える洗濯洗剤😆😆、 、 ここがポイント☝️⚠️ ①環境を配慮した洗濯用石けん ②ナチュラルな処方なのに、しっかり汚れが落ちる!! ※従来の洗濯用石けんはナチュラルな分、汚れが落ちにくいデメリットがありましたが、洗濯ブラザーズが開発した黄金比率により合成洗剤に負けない洗浄力が叶いました。 ③柔軟剤がいらない これ1本で衣類もウエットスーツも柔らかくなります。 柔軟剤の変わりになるアミノ酸やベジタブルグリセリンを使用しているからです。 アンチ柔軟剤の考え→柔軟剤は使用する度に衣類やウエットスーツに膜をはってしまうので、実はそれが劣化、硬化の原因になっています。 柔軟剤を使用して膜をはったウエットスーツを着ると、肌刺激にも繋がってしますので特に直接肌に触れるウエットスーツにはこの洗剤が最適です。 更に香りは天然の精油(ベルガモット=アールグレイの香りの元)を使用しています。 香料も2%以下に抑えた化粧品グレードなので安心して使用できます🙏🙏🙏 ¥2,700+tax👏 数量に限りがあるので絶対欲しい📷 というかたはご連絡下さい👏 #wetshapoo #wetsoftner #beacheddays #新商品 @kiyomoinc @beacheddays_official https://www.instagram.com/p/CAtfIk1Dc6C/?igshid=q6qypg7dw3fe
0 notes