Tumgik
#pulaudewata
baliportalnews · 1 year
Text
705 Personel Polda Bali Siap Amankan Kunjungan Ibu Negara, Iriana Joko Widodo di Pulau Dewata
Tumblr media
BALIPORTALNEWS.COM, DENPASAR - Ibu Negara, Iriana Joko Widodo dipastikan akan berakhir pekan di Pulau Dewata. Tak sendirian, istri dari Presiden RI ketujuh ini akan ditemani oleh istri Wakil Presiden RI, Wury Ma’ruf Amin dan sejumlah istri menteri Kabinet Indonesia Maju (Oase). Kedatangan Ibu Negara ke Bali akan mendapat pengamanan ketat dari Polri, Paspampres dan TNI. Tak ingin under estimate, Polda Bali menerjunkan 705 personel gabungan dari seluruh satuan fungsi yang tergabung dalam Ops Puri Agung VII-2023. Untuk mengecek sejauh mana kesiapan pengamanan, Polda Bali menggelar apel kesiapan pengamanan di halaman depan Mapolda Bali, Jumat (22/9/2023). Apel ini dipimpin langsung oleh Karo Ops Polda Bali, Kombes Pol. Soelistijono, S.I.K., M.H. Dalam arahannya, Kombes Pol. Soelistijono mengatakan, apel gelar pasukan ini sebagai sarana untuk mengecek kekuatan personel maupun sarana prasarana yang akan digunakan selama pelaksanaan pengamanan kunjungan Ibu Negara. Apel gelar kali ini juga menjadi media untuk konsolidasi personel yang akan melaksanakan tugas pengamanan, serta menyamakan persepsi dan cara bertindak di lapangan saat mengamankan kedatangan Ibu Iriana di Bali. Mantan Dir Polairud Polda Bali ini menjelaskan, Ibu Iriana berangkat dari Solo dan dijadwalkan akan tiba di Bali siang ini, Jumat (22/9/2023). “Hasil koordinasi, sampai saat ini belum ada agenda yang pasti. Kegiatan Ibu Negara masih berubah-rubah dan kami akan terus berkoordinasi dengan protokoler istana maupun Paspampres,” jelasnya. Meskipun agendanya kerap berubah, Polda Bali akan selalu siap melaksanakan pengamanan. “Sama seperti konsep pengamanan yang telah dilaksanakan sebelumnya. Tetap mengusung konsep zonasi dan pola ring pengamanan yang akan berkolaborasi baik dengan unsur TNI maupun stakeholder terkait lainnya,” terang Karo Ops. Meskipun sudah sering dan berpengalaman dalam melaksanakan operasi pengamanan seperti ini, Kombes Pol. Soelistijono selaku Karendal Ops Puri Agung VII-2023 berharap semua personel yang terlibat agar tidak under estimate terhadap situasi di lapangan. Perwira Melati tiga di pundak ini meminta kepada seluruh jajaran intelijen untuk tetap melaksanakan monitoring dan deteksi terhadap potensi gangguan yang ada segera laporkan dan jangan sampai timbul gangguan sekecil apapun. “Seluruh personel agar mengenali wilayah pengamanan, tetap waspada dan tingkatkan sense of crisis. Laksanakan tugas pengamanan ini dengan ikhlas dan semangat. Jika sudah ikhlas, maka tidak ada tugas yang terasa berat,” tutup Kombes Pol. Soelistijono. (bpn) Read the full article
0 notes
gunawan-go · 2 years
Photo
Tumblr media
Christmas came early from @ajunk_propertybali Thank you so much. Semoga sukses selalu di properti dan bidang lainnya yang dikerjakan. Happy Holiday! #hampers #hampersnatal #christmashampers #hampersbali #happyholidays #christmas #christmasholidays #msfleurfloristry #bali #baliindonesia #pulaudewata #islandofgods (at Kuta, Bali, Indonesia) https://www.instagram.com/p/CmadD6mPk4d/?igshid=NGJjMDIxMWI=
0 notes
jejalanan · 4 years
Text
Tumblr media
Percakapan kita semakin dingin
Dan aku kembali menjadi orang yang benar-benar tidak bisa diajak bicara.
Kemudian semua hal menjadi perdebatan dan berakhir tidak menyenangkan.
Percakapan ini semakin membosankan
Tanpa pernah aku tahu ternyata arahnya sudah berbeda haluan.
2 notes · View notes
whosdatgirl99 · 4 years
Text
When in Bali, pergi mengunjungi Pulau Dewata dengan bermodalkan nekat, menikmati desiran ombak nan menghampiri pasir putih tanpa sekat, memberikan cerita dan arti akan kesunyian yang memikat
Tumblr media
1 note · View note
apcreator · 4 years
Video
Tag your friend & Share this post if you like it. #apcreator #superpositivecontentforindonesia #beach bali TiMe 😎 _________❣️🇮🇩 @visitbali.indonesia #bali #prewedbali #beachlife #beachwedding #uluwatu #pulaudewata #visitindonesia #wonderfullindonesia #visitbali #visitindonesia #photooftheday #motretsuka #galeria #dronephotography10 Just play your finger #likeforlikes #like4likes #liketime #followforfollowback #follow4followback #followers #instagrammania #instagramers https://www.instagram.com/p/B-gq5DzJ5an/?igshid=176rg3m1azjqj
1 note · View note
Photo
Tumblr media
Pantai Karang Sewu Gilimanuk Bali menjadi tempat wisata yang menarik untuk dikunjungi. Pantai yang lokasinya berada tidak jauh dari pelabuhan penyeberangan menuju Banyuwangi. . . Photo by : @dewie_puspita11 ==================== Ayo follow Instagram kami di : @objekwisatadibali . ==================== . ==================== Ingin foto liburan kalian di repost?. Tag @objekwisatadibali dan jangan lupa gunakan #objekwisatadibali di foto kalian ==================== . Kunjungi website kami di : https://objekwisatadibali.com/ . Jika kamu punya cerita / tempat liburan di Bali & ingin di muat dalam website Kirim e-mail ke : [email protected] atau DM . #liburandibali #tempatwisatabali #bali #baliindonesia #indonesiabali #berliburdibali #jalanjalandibali #tempatwisatadibali #obyekwisatabali #tripbali #melalikebali #demenmelali #jalanmelali #objekwisatadibali #wisatabali #wisatadibali #infobali #baliupdate #pulaudewata #pulaudewatabali #balipulaudewata #nongkrongdibali #beach #gilimanukbali #gilimanuk #karangsewubeach #karangsewu #pantaikarangsewu (di Pantai Karang Sewu Gilimanuk) https://www.instagram.com/p/BufhrWIl5-1/?utm_source=ig_tumblr_share&igshid=1w0fgcsk8fnwx
3 notes · View notes
muhnaim · 6 years
Photo
Tumblr media
Padi takkan bisa tumbuh di pematang, begitupun ilalang takkan bisa hidup di sawah . Setiap manusia mempunyai tempat dan porsinya masing-masing untuk berkembang . Dan percayalah dimanapun dan bagaimanapun kita tumbuh Allah sudah menuliskan takdir itu jauh sebelum kita menghirup udara di dunia ini. . #kangen #umak #lur #sarnasXIX #pnb #fkmpi #pulaudewata (di Politeknik Negeri Bali) https://www.instagram.com/p/Bp3qbgIH-B4/?utm_source=ig_tumblr_share&igshid=1duqezj0yr2tk
2 notes · View notes
vickybarranguet · 6 years
Photo
Tumblr media
#searchingfor #newinspiration #farawayfromhome #love #newskies #pulaudewata
6 notes · View notes
baliportalnews · 1 year
Text
Miss Universe Indonesia 2023 Cari Talenta Muda Berbakat di Pulau Dewata
Tumblr media
BALIPORTALNEWS.COM, BADUNG - Ajang perhelatan bergengsi Miss Universe Indonesia 2023 secara resmi telah membuka pendaftarannya, guna mencari talenta muda berbakat untuk mengikuti audisi ajang kontes kecantikan yang akan berlangsung di beberapa Provinsi di Indonesia. Dalam jumpa pers yang digelar di The Keranjang Bali, Kuta, Badung, pada Senin (10/4/2023) sore, dijelaskan bahwa audisi Miss Universe Pulau Bali telah dibuka pendaftaran yang berlangsung pada 5 April – 15 Mei 2023, dimana dalam kurun waktu tersebut juga akan digelar roadshow dengan pendaftaran on the spot di dua kampus dan di The Keranjang Bali. Direktur Nasional Miss Universe Indonesia Poppy Capella mengatakan, ini merupakan wadah bagi perempuan Indonesia untuk menunjukkan bakatnya Melalui Miss Universe Indonesia 2023. Dirinya berharap kegiatan ini dapat membantu wanita muda untuk lebih maju, meningkatkan harga diri, dan bangga akan identitas sebagai perempuan Indonesia dengan percaya diri. “Dengan 49,5% penduduk Indonesia terdiri dari wanita, Miss Universe Indonesia siap mentransformasikan organisasi saat ini sekaligus memberikan kesempatan yang terbuka bagi wanita untuk berkolaborasi dalam perbaikan beberapa masalah sosial yang terjadi di Indonesia,” ungkapnya. Lebih lanjut dijelaskan, ajang pemilihan Miss Universe Indonesia Bali yang dimulai dengan roadshow dilanjutkan dengan audisi offline untuk memilih 20 kontestan. Audisi ini melibatkan dewan juri dari tokoh budaya dari provinsi Bali, fotografer, model senior, dan pejabat pemerintah provinsi. Sementara puncak acara, yakni Final Miss Universe Indonesia Bali ditargetkan berlangsung pada 3 Juni 2023. "Miss Universe Indonesia diresmikan di Bali pada 21 Februari 2023 lalu. Nantinya event ini akan melibatkan 3 besar pemenang, untuk mengikuti kontes ke tingkat internasional, Miss Universe 2022," tambahnya. Sementara itu, Sally Giovanny, Owner The Keranjang Bali, yang juga direktur Miss Universe Provinsi Bali 2023 mengatakan, The Keranjang Bali sendiri merupakan Tempat Wisata Belanja Oleh Oleh di Bali, telah menjadi tempat Grand Launching Miss Universe Indonesia Bali sekaligus tempat pendafataranya, akan berupaya mencari talenta wanita Bali terbaik untuk jadi wakil di tingkat dunia. "Melalui ajang ini, diharapkan para peserta dapat menonjolkan kecantikan yang bukan hanya dari penampilan luar saja, akan tetapi melibatkan kepribadian, sikap, dan kemampuan intelegensi yang muncul dari beragam kecantikan dan etnis di Provinsi Bali. Adapun latar belakang kesenian yang diinginkan hadir dalam gelaran ini ditunjukkan oleh para peserta, mengingat Pulau Bali sendiri merupakan daerah pariwisata yang indah dengan adat & budaya yang kental yang selalu menjadi sorotan dunia," ungkapnya. (aar/bpn) Read the full article
0 notes
putuokky · 4 years
Photo
Tumblr media
Melihat langit sore yang katanya estetik #estetica #bali #paradise #pulaudewata (di Bali) https://www.instagram.com/p/CGPYD-olEeW/?igshid=9w9mj0xoth4n
0 notes
yanthredevii · 4 years
Photo
Tumblr media
Trust that you will survive 🤍 • 📸: @aurora_ouyah eonni ❤️ • #latepost #throwback #yanthrexplore #yanthredevii #bali #baliindonesia #baliholiday #pulaudewata #kuta #kutabeach #kutabali #pantaikuta #holiday #picoftheday #photooftheday #indonesia #manurung #travelfamily #travelgram #balitravel #baliisland #balivacation #travelgirl #shotoniphone #epicshot #balipunyacerita #balitrip #meinframe #lovemylife (at Kuta Beach, Pantai Kuta, Bali, Indonesia) https://www.instagram.com/p/CGLx3McgNQ_/?igshid=ss1ojew79yzw
0 notes
Photo
Tumblr media
Panorama Beach . Photo by : @dedityaaa ==================== Ayo follow Instagram kami di : @objekwisatadibali . ==================== . ==================== Ingin foto liburan kalian di repost?. Tag @objekwisatadibali dan jangan lupa gunakan #objekwisatadibali di foto kalian ==================== . Kunjungi website kami di : https://objekwisatadibali.com/ . Jika kamu punya cerita / tempat liburan di Bali & ingin di muat dalam website Kirim e-mail ke : [email protected] atau DM . #liburandibali #tempatwisatabali #bali #baliindonesia #indonesiabali #berliburdibali #jalanjalandibali #tempatwisatadibali #obyekwisatabali #tripbali #melalikebali #demenmelali #jalanmelali #objekwisatadibali #wisatabali #wisatadibali #infobali #baliupdate #pulaudewata #pulaudewatabali #balipulaudewata #nongkrongdibali #kubutambahanbali #beach #panoramabeach #beachbali https://www.instagram.com/p/BudxojDAY1j/?utm_source=ig_tumblr_share&igshid=1vixgd99rdoj7
1 note · View note
ilyasjepret · 4 years
Photo
Tumblr media
corona usai, jalan-jalan ke Bali lagi. Atau kepalaminan dulu aja ya ? . Kalo kalian mau kmn gaes ? . . Foto awal tahun 2020 di Pantai Melasti (tempat wisata baru, sebelahan dengan pantai pandawa) . #ILYASjepret #2020sukses #bali #pulaubali #pulaudewata #pantai #pantaimelasti #pantaipandawa #beach #explorebali ILYAS jepret (di Pantai Melasti Bali) https://www.instagram.com/p/CBF7Q5Bpkvf/?igshid=bmqc2c2pe0kx
0 notes
vickybarranguet · 6 years
Photo
Tumblr media
#somenewcolors #blues #fromanotherworld #pulaudewata #love #contemporaryart #watercoloronpaper
3 notes · View notes
otomotifterbaik · 4 years
Link
0 notes
baliportalnews · 2 years
Text
Perkuat Layanan di Pulau Dewata, Indodax Resmikan Kantor Baru di Canggu
Tumblr media
BALIPORTALNEWS.COM, CANGGU - Indodax, perusahaan crypto exchange pertama di Indonesia dengan lebih dari 5,6 juta member meresmikan kantor keduanya di Pulau Dewata. Kantor tersebut berada di kawasan Canggu. Seremonial pembukaan kantor baru ini dilaksanakan pada Rabu (1/3/2023) siang, yang dihadiri langsung Oscar Darmawan selaku CEO Indodax, Bob Horo selaku Chief Legal and HRGA Indodax , Agatha Kristina selaku VP HRGA Indodax, Indra selaku VP Customer Service Indodax dan Naufal Alvira selaku VP Business Development Indodax, perwakilan asosiasi serta partner-partner dari Indodax. Seremonial pembukaan kantor baru ditandai dengan pemotongan pita. Oscar Darmawan mengatakan, bahwa Indodax membuka kantor di Bali yang merupakan lokasi kedua karena ingin memperkuat layanan Indodax mengingat tingginya peminat investasi aset kripto di Pulau Dewata dan sekitarnya. "Indodax memiliki basis investor kripto yang cukup kuat di Bali. Di Bali, kami memiliki dua kantor, yang pertama di Kuta sekarang di Canggu. Bali juga menjadi lokasi dimana awal-awal Indodax berdiri sebelum kripto masif dan memiliki banyak investor saat ini," jelas Oscar. Oscar Darmawan menambahkan, Bali merupakan daerah Indonesia yang banyak sekali dikunjungi oleh wisatawan mancanegara dan pertumbuhan ekosistem kripto di Bali sangat baik. Ini dibuktikan dengan member Indodax di Bali yang tumbuh masif hingga mencapai jumlah sebanyak ratusan ribu per awal 2023. Sesuai dengan data terbaru dari Bappebti, investor kripto di Indonesia sudah mencapai 16,55 juta investor dengan total nilai transaksi di tahun 2022 sebesar Rp296,66 triliun sepanjang periode Januari hingga November 2022. "Dengan animo sebesar ini juga menjadi salah satu latar belakang kami untuk meresmikan kantor baru ini. Semoga dengan kantor ini juga bisa membawa efek domino yang positif bagi perekonomian sekitar dan agar Indodax bisa lebih dekat lagi dengan masyarakat. Selain melalui layanan digital yang sudah dekat dengan masyarakat, kedekatan secara fisik melalui kantor kedua ini membuat Indodax terpacu agar kedepannya pelayanan kami kepada masyarakat semakin bagus lagi," jelas Oscar.
Tumblr media
Oscar Darmawan - CEO Indodax. Sumber Foto : Istimewa Tidak hanya itu, Oscar pun mengatakan bahwa urgensi edukasi kepada masyarakat juga menjadi salah satu concern Indodax. "Meskipun investor kripto sudah banyak di Indonesia, pengetahuan masyarakat terkait kripto dan blockchain masih terbilang tidak terlalu besar. Maka dari itu harapan saya pribadi adalah Indodax bisa semakin gencar lagi untuk menyosialisasikan dan mengedukasi masyarakat terkait kripto dan blockchain," tutup Oscar.(tis/bpn) Read the full article
0 notes