Tumgik
#ramadhan1439
aisyazaira · 6 years
Photo
Tumblr media
Masa Muda Ada yang di usia mudanya harus ia pergunakan untuk bekerja keras demi kesuksesan masa depan adik-adiknya hingga untuk peduli sedikit saja dengan dirinya tak sampai terpikirkan. Ada yang di usia mudanya sedang giat menuntut ilmu, berburu cabang-cabang ilmu sampai ke penjuru dunia. Mencari beasiswa kesana-kemari agar bisa mewujudkan impiannya berpendidikan tinggi di tempat yang sangat berkulitas dan menjanjikan. Hingga akhirnya bisa pulang ke kampung halaman untuk pengabdian. Ada yang di usia mudanya hanya berpangku pada orang tua dengan segala fasilitas yang ada namun tidak digunakan dengan sebaik-baiknya justru hidup berfoya-foya. Ada yang di usia mudanya hanya digunakan untuk bermain-main, bersenda gurau, nongkrong-nongkrong di cafe-cafe tanpa tujuan jelas agar terlihat kekinian. Seolah-olah keseriusan hidup jauh dari pikirannya. Ada yang di usia mudanya Allah hadirkan orang-orang yang memiliki niat baik untuk meminang menuju batera rumah tangga akan tetapi dia belum siap. Ada yang di usia mudanya sedang bergelora panah asmara. Kemudian dia lihat kawan-kawannya satu persatu ke pelaminan. Diapun tak mau kalah meminta segera dinikahkan namun kekasihnya belum memampukan. Akhirnya dia jadi galau percintaan. Ada yang di usia mudanya sedang asik-asiknya berhijrah, dari kegelapan masa lalu menuju cahaya. Menyibukkan diri dalam organisasi-organisasi di sekolah maupun kampusnya hingga komunitas-komunitas diluaran sana. Segala kegiatan ia ikuti demi kebermanfaatan diri pada orang-orang disekitarnya. Ada juga di usia mudanya yang belum tahu arah tujuan hidupnya hendak dibawa kemana. Mengenal dirinya pun belum bisa apalagi melihat kemampuan dalam dirinya. Akhirnya ia hidup tanpa arah. Yang manakah kamu ? Semoga kita tergolong pada usia muda yang mampu mempergunakan masa mudanya dengan sebaik-baiknya. @aisyazaira 11 Ramadhan 1439 H 📷 Pinterest
5 notes · View notes
inikumi · 6 years
Text
H+8 Ramadhan | Ruang Penerimaan
H+8 Ramadhan | Ruang Penerimaan
Tumblr media Tumblr media
Picture source : tumblr
Selalu ada kelebihan dan kekurangan pada diri seseorang. Ketika ada seseorang yang masuk kedalam kehidupan kita, artinya kita akan bersentuhan langsung dengan nya. Sayangnya kita tidak bisa hanya menerima kelebihannya saja sementara kekurangannya di jadikan acuan untuk bahan pertengkaran.
Padahal, dalam satu badan kita tidak bisa menerima hanya sisi baiknya saja. karena…
View On WordPress
3 notes · View notes
rachdie · 4 years
Video
NASEHAT MENJELANG AKHIR RAMADHAN . Saudaraku Di 10 (sepuluh) hari terakhir di bulan Ramadhan, Nabi ﷺ lebih giat dan bersungguh-sungguh di dalam melakukan ibadah, sebagaimana hadits . كَانَ النَّبِيُّ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ يَجْتَهِدُ فِي الْعَشْرِ الأَوَاخِرِ مَا لاَ يَجْتَهِدُ فِي غَيْرِهِ. . “Beliau shallallahu ‘alaihi wa sallam lebih bersungguh-sungguh (dalam beribadah) pada 10 hari terakhir (di bulan Ramadhan) melebihi hari-hari yang lainnya.” (HR. Muslim no. 1175) . Kemudian, beliau menghidupkan malam-malamnya dengan memperbanyak ibadah, sbagaimana hadits “Jika telah masuk pada 10 hari yang terakhir maka beliau mengencangkan sarungnya (yaitu tidak mengumpuli istri-istrinya) dan beliau menghidupkan malam (dengan sholat, baca al-Qur’an dll).” Dan Beliau juga membangunkan anggota keluarga beliau. . Kemudian, beliau Beri’tikaf sebagaimana yang diriwayatkan oleh Ibunda Aisyah radhiyallahu ‘anha bahwa: “Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam dahulu beri’tikaf di 10 hari yang terakhir dari bulan Ramadhan hingga Allah Ta’ala mewafatkannya. (Muttafaq alaihi) . Dan juga beliau bersungguh-sungguh dalam meraih malam lailatul qadar. Sebagaimana sabda Nabi ﷺ “Carilah lailatul qadar pada sepuluh malam terakhir di bulan Ramadhan.” (Muttafaq alaihi) . Semoga bermanfaat, wallahu Ta'ala a'lam bish showab . . ©free repost Jangan lupa sertakan sumber @gelorahijrah ya :) . . #ramadhan #ramadhan1439 #yukhijrah #yukberubah #gelorahijrah (at Megapolitan Cinere) https://www.instagram.com/p/CAcu6jNBle0/?igshid=1b4w409gx893q
0 notes
fairuzyusoff · 6 years
Photo
Tumblr media
Spring cleaning #raya2018 #ramadhan2018 #ramadhan1439 (at Ayer Puteh, Kedah, Malaysia)
0 notes
jbh84x · 6 years
Video
#jmbelog @jmbelog84 *** #mqdigital @aagym.mqdigital #tauhidtv @tauhidtv *** #ramadhan #ramadhan1439
0 notes
bayuprajadinata · 6 years
Photo
Tumblr media
Puasa itu nggak cuma nahan haus dan lapar, tapi juga ngelatih nahan mulut dari omongan yang mubazir... ﻋَﻦْ ﺃَﺑِﻲ ﻫُﺮَﻳْﺮَﺓَ ﺭَﺿِﻲَ ﺍﻟﻠﻪُ ﻋَﻨْﻪُ ﺃَﻥَّ ﺭَﺳُﻮْﻝَ ﺍﻟﻠﻪِ ﺻَﻠَّﻰ ﺍﻟﻠﻪُ ﻋَﻠَﻴْﻪِ ﻭَﺳَﻠَّﻢَ ﻗَﺎﻝَ : ﻣَﻦْ ﻛَﺎﻥَ ﻳُﺆْﻣِﻦُ ﺑِﺎﻟﻠﻪِ ﻭَﺍﻟْﻴَﻮْﻡِ ﺍﻵﺧِﺮِ ﻓَﻠْﻴَﻘُﻞْ ﺧَﻴْﺮﺍً ﺃًﻭْ ﻟِﻴَﺼْﻤُﺖْ، ﻭَﻣَﻦْ ﻛَﺎﻥَ ﻳُﺆْﻣِﻦُ ﺑِﺎﻟﻠﻪِ ﻭَﺍْﻟﻴَﻮْﻡِ ﺍﻵﺧِﺮِ ﻓَﻠْﻴُﻜْﺮِﻡْ ﺟَﺎﺭَﻩُ، ﻭَﻣَﻦْ ﻛَﺎﻥَ ﻳُﺆْﻣِﻦُ ﺑِﺎﻟﻠﻪِ ﻭَﺍﻟْﻴَﻮْﻡِ ﺍﻵﺧِﺮِ ﻓَﻠْﻴُﻜْﺮِﻡْ ﺿَﻴْﻔَﻪُ ‏[ ﺭﻭﺍﻩ ﺍﻟﺒﺨﺎﺭﻱ ﻭﻣﺴﻠﻢ ‏] Dari Abu Hurairah radhiallahuanhu, sesungguhnya Rasulullah Shallallahu’alaihi wasallam bersabda: "Siapa yang beriman kepada Allah dan hari akhir hendaklah dia berkata baik atau diam, siapa yang beriman kepada Allah dan hari akhir hendaklah dia menghormati tetangganya dan barangsiapa yang beriman kepada Allah dan hari akhir maka hendaklah dia memuliakan tamunya." (Riwayat Bukhori dan Muslim) ➖🔹➖🔹➖🔹➖ 📷 LG Q6+ #ramadhan1439 #puasa2018 #pemudaminang #perantauminang #masker #sweater #kupluk (at McDonald Bintaro Sektor 9)
0 notes
mentarirapuh-blog · 6 years
Photo
Tumblr media
Ekspresi siapa yang paling bahagia? 😁 . . #PanitiaPerak2018 #Perak2018 #PelitaRamadhanKampus #SemangatBerbagi #Tasammuh18 #MenebarKebaikan #MarhabanYaRamdhan #Ramadhan1439 💞🙏
0 notes
wahdahjakarta · 6 years
Text
Inilah 4 Program Utama Ramadhan Ukhuwah Wahdah Islamiyah
Inilah 4 Program Utama Ramadhan Ukhuwah Wahdah Islamiyah #RamadhanUkhuwah #Ramadhan1439 #Puasa
Inilah 4 Program Utama Ramadhan Ukhuwah Wahdah Islamiyah
(Makassar) wahdahjakarta.com ,- Ukhuwah Islamiyah merupakan  salah satu nikmat dan aset terbesar yang dimiliki kaum muslimin. Kekuatan ukhuwah Islamiyah dari ummatan wahidah (kesatuan ummat) akan selalu menjadi sebuah energi besar bagi kaum muslimin.
Selain itu, Ramadhan dikenal sebagai bulan Ibadah dan Sedekah, bulan untuk meningkatkan…
View On WordPress
0 notes
aisyazaira · 6 years
Photo
Tumblr media
Tepat Waktu Emmm gajian turun kapan yaaa ? Pdhl udh tau biasa turun gajian tgl berapa. Begitupun saat menunggu turunnya THR. Sudah tau kabar duluan bakalan turun di tgl sekian. Dinanti-nanti lah kedatangannya. Mungkin sebagian ada yg sudah membuat list hendak dibelanjakan kemana uangnya, hendak digunakan untuk apa saja. Kalau saja uang yg kita sebut sebagai hak pegawai yg bekerja belum diterima atau ditransfer pada waktunya oleh perusahaan, mungkin kita akan marah, kecewa, protes pada atasan kenapa belum juga diberikan. Begitupun soal THR. Kita cemas karena antrian cicilan, hutang, biaya lainnya sudah menunggu didepan sana. Namun Allah sangat baik, mengabulkan permintaan kita. Gaji, THR yg kemarin kita dapatkan bukankah diberikan secara tepat waktu? Apa yg sudah kita rencanakan, list biaya yg sudah kita susun bisa terlunasi tepat waktu bukan. Lalu apakah lisan kita berucap syukur Alhamdulillah dan perbuatan kita menandakan kesyukuran kita atas nikmat yg diberikan? Sayangnya hanya sedikit yg sadar betapa pemurah dan baiknya Allah. Jika soal gaji dan THR saja diberikan tepat waktu. Lalu bagaimana saat adzan berkumandang? Saat Allah memanggil kita untuk bersembahyang. Mengajak untuk berbicara dan mendengarkan segala curhatan, keinginan kita. Justru telinga kita seolah-olah tak dengar, masih sibuk dan belum tenang kalau urusan, pekerjaan kita belum kelar. Padahal itu panggilan mulia dari-Nya. Allah yg memberikan kita rezeki berlimpah. Kemudian apakah Allah protes dan mengatakan kita tidak tahu diri? Tentu tidak bukan? Karena Allah tidak membutuhkan kita, kitalah yg membutuhkan Dia. Allah yg Maha Kaya sedang kita miskin papa. Jadi masihkah kita mau mengabaikan seruan dari-Nya, tidak tepat waktu untuk shalat? Padahal Allah berikan apa yg kita mau tepat pada waktunya. Semoga kita selalu menyegerakan shalat. @aisyazaira 16 Ramadhan 1439 H 📷 Pinterest
2 notes · View notes
rachdie · 6 years
Video
SERBA-SERBI SAHUR 2 KEBERKAHAN SAHUR . Di antara keutamaan sahur adalah, di dalamnya terdapat barokah, sebagaimana sabda Nabi ﷺ : . (تَسَحَّرُوا، فَإِنَّ فِي السّحُورِ بَرَكَةً) " Bersahurlah kalian, karena sesungguhnya di dalam sahur itu terdapat keberkahan." [HR Bukhari] Berkenaan dengan keberkahan ini, Al-Hâfizh Ibnu Hajar al-’Asqalânî menjelaskan : . أن البركة ترجع إلى ثلاثة معان: Bahwa kata keberkahan di sini kembali pada 3 makna : . ▪MAKNA PERTAMA : Keberkahan di dalam menguatkan badan saat berpuasa di siang hari. . ▪MAKNA KEDUA : Keberkahan di dalam bangunnya seseorang di waktu ini (yaitu sahur), lalu ia berdzikir dan beribadah kepada Allâh. Dan waktu sahur ini adalah waktu yang utama. . ▪MAKNA KETIGA : Keberkahan di dalam mengikuti sunnah Nabi ﷺ dan menyelisihi ahli kitab. [Fathul Bârî IV/140] Karena itu, melihat betapa besarnya keberkahan yang ada di dalam sahur ini, maka alangkah meruginya kita apabila meninggakan makan sahur. Semoga bermanfaat . . ©free repost Jangan lupa sertakan sumber @gelorahijrah ya :) . . #sahur #ramadhan1439 #yuksahur #yukhijrah #yukberubah #gelorahijrah (at Masjid Baitul Ihsan PLN P3B Gandul Cinere)
0 notes
jbh84x · 6 years
Video
#jmbelog @jmbelog84 *** #mqdigital @aagym.mqdigital #tauhidtv @tauhidtv *** #ramadhan #ramadhan1439
0 notes
ceetee · 6 years
Link
Marhaban Ya Ramadhan
0 notes
cellenna86 · 6 years
Photo
Tumblr media
~bertemu sahabat lama dengan anak2nya yang comel ^_^ #umnian #umisone #2005to2018 #friendforever #kolej10um #kawandarianakdarasampaijadimakorang #21 ramadhan1439 (at Sabak Bernam)
0 notes
wahdahjakarta · 6 years
Text
Muslimah Wahdah Makassar Gelar Daurah Ramadhan Serentak di 14 Kecamatan
Muslimah Wahdah Makassar Gelar Daurah Ramadhan Serentak di 14 Kecamatan #DaurahRamadhan #Ramadhan1439 #SambutRamadhan #MuslimahWahdah
Daurah Ramadhan 1439 H yang digelar  Muslimah Wahdah Wilayah Sulwesi Selatan di Kampus Putri STIBA Makassar (Ahad-Senin 22-23/04/2018).   (Makassar) wahdahjakarta.com– Muslimah Wahdah Daerah (MWD)  Makassar bekerjasama dengan Muslimah Wahdah (MW) Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Wahdah Islamiyah  (WI)  se-Kota Makassar insyaAllah akan menggelar daurah Ramadhan di 14 kecamatan, Ahad, 13 Sya’ban 1439 H…
View On WordPress
0 notes
aisyazaira · 6 years
Photo
Tumblr media
Tergantikan oleh Orang Lain Dalam hal birrul walidain terutama soal pekerjaan rumah. Sering kali kita saling menuntut satu sama lain dgn saudara kita sendiri. Padahal kalau niatnya untuk menyenangkan hati orang tua, memuliakan mereka tidak ada kata "gantian". Semua berlomba-lomba lebih dulu melakukan kebaikan untuk orang tua. Seperti sebuah kompetisi, jika kita terlambat saja melakukan maka akan ada orang lain yg melakukan atau menggantikannya. Sehingga kita kehilangan kesempatan untuk berbuat baik. Begitupun dalam ranah masyarakat. Ketika diluaran sana, sudah banyak orang ramai untuk berbuat baik. Kita justru lebih banyak berpikir, menimbang" sebelum melakukan kebaikan. Padahal semua kebaikan selalu menguntungkan untuk diri kita. Namun untuk hal keburukan kita mudah sekali lalai, mudah terjerumus dan ringan melakukan seperti tidak berpikir dahulu akibat dari yg kita lakukan. Mungkin hanya sebagian kecil saja yg berpikir. Jangan sampai kita berprinsip terbalik. Melainkan ringan berbuat kebaikan untuk orang lain, mengulurkan tangan untuk membantu tanpa memandang siapa yg kita tolong tetapi karena memang dia layak untuk ditolong, ringan membantu teman yg kesulitan. Jika kita tidak bergerak cepat, akan selalu ada orang lain yg lebih dahulu melakukan, menggantikannya. Apa kamu mau kesempatan itu selalu dimiliki orang lain, tanpa memberikan kesempatan pada diri? @aisyazaira 28 Ramadhan 1439 H @ramadhanbercerita #ramadhanberceritaday28 #ramadhan1439 #ramadhanproduktif #tergantikan #selfreminder #motivasidiri
1 note · View note
rachdie · 6 years
Video
SERBA-SERBI SAHUR 1 Waktu Utama Makan Sahur . Nabi kita ﷺ menganjurkan untuk mengakhirkan waktu makan sahur. Sebagaimana hadits dari  sahabat Anas, yang meriwayatkan dari Zaid bin Tsâbit Radhiyallahu Ta’ala anhuma, beliau (Zaid) bercerita :  تَسَحَّرْنَا مَعَ رَسُولِ اللهِ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ، ثُمَّ قُمْنَا إِلَى الصَّلَاةِ. . "Kami pernah makan sahur bersama Rasulullah ﷺ, kemudian kami lanjutkan dengan shalat shubuh." قُلْتُ . Saya, yaitu Anas bertanya, كَمْ كَانَ قَدْرُ مَا بَيْنَهُمَا؟ "Berapa lama waktunya antara sahur dengan shalat shubuh itu?" قَالَ . Zaid menjawab, خَمْسِينَ ��يَةً "Yaitu Sekitar (lama bacaan) 50 ayat" [HR Bukhari Muslim] Kata Imam Nawawi rahimahullahu berkata ketika menerangkan hadits ini : . «فيه الحث على تأخير السُّحور إلى قبيل الفجر» "Hadits ini mengandung motivasi untuk mengakhirkan sahur hingga beberapa saat sebelum fajar." [ Syarh Shahih Muslim VII/208] . Wallahu Ta’ala a’lam bishshowab . . ©free repost Jangan lupa sertakan sumber @gelorahijrah ya :) . . #ramadhan1439 #12ramadhan #ramadhan12 #sahur #yukhijrah #yukberubah #gelorahijrah (at Masjid Baitul Ihsan PLN P3B Gandul Cinere)
0 notes