Tumgik
#featured band
Text
Hello Microphone: Cerita Perjalanan Panjang untuk Merilis EP "Katarsis"
Tumblr media
Photo doc. Hello Microphone
Subang adalah tempat kelahiran Hello Microphone pada tahun 2011. Saat ini, formasi tetap band ini terdiri dari Gesta di posisi vokal dan gitar, Senjaya di posisi bass, dan Thom Gallagher di posisi drum. Mereka memilih warna musik mereka sebagai pop underground, dan Bali menjadi rumah mereka untuk tumbuh dan berkembang dalam proses berkarya mereka.
Perjalanan mereka selama 12 tahun bermain musik akhirnya membuahkan hasil yang cukup melelahkan. Prosesnya penuh drama standar, dan banyak lika-liku kehidupan yang mereka alami untuk bisa melanjutkan konsistensi dalam berkarya. Akhirnya, mereka melahirkan sebuah cerita perjalanan yang begitu kompleks yang mereka beri judul "Katarsis". Lagu "Mari Menari, Mari Berlupa" menjadi jembatan mereka untuk memberanikan diri merilis Extended Play (EP) dan menjadi daftarnya dalam EP ini.
Tumblr media
Photo doc. Hello Microphone
Unsur-unsur dalam materi ini merupakan gabungan dari berbagai elemen jenis musik yang akhirnya menjadi satu kesatuan. Intensitas diskusi, menentukan sebuah konsep, dan vibrasi yang diambil menuai topik yang intim setiap saat. Band ini dengan mahir menggabungkan berbagai elemen musik yang berbeda, termasuk referensi dari genre musik yang beragam seperti kecintaan Thomson pada Radiohead, ketertarikan Senjaya pada musik Jepang, dan preferensi Gesta pada musik indie. "EP ini adalah penggabungan beberapa referensi seperti Thomson suka sama Radiohead, Senjaya suka musik Jepang, dan saya dari indies. Maka, EP ini keluar aja gitu, bahwa inilah Hello Microphone," ungkap Gesta.
Tumblr media
Artwork by Agnela | Doc. Hello Microphone
EP ini berisi empat lagu di dalamnya, termasuk "Mari Menari, Mari Berlupa" yang menjadi urutan pertama dalam daftar EP mereka. Lagu ini sudah dirilis via digital musik yang dikeluarkan oleh SYL Records. Lagu ini berawal dari kekhawatiran kehidupan ketika sudah beranjak dewasa dengan segala permasalahannya. Semua prosesnya pernah kita alami sebagai manusia normal. Kehidupan kita sebagai makhluk sosial adalah suatu keputusan apa yang kita inginkan. Untuk itu, mari kita rehat sejenak, mari menari, mari berlupa!
Berikutnya pada urutan kedua dalam EP ini adalah "Katarsis". Lagu ini menceritakan sebuah dilema problematika yang dekat dengan kehidupan. Namun, situasi tersebut tidak bisa dipungkiri akan menjadi suatu landasan pemikiran yang berkonotasi negatif. Suatu buah pikiran yang dianggap sebagai hal yang tidak semestinya dipikirkan sepenuhnya. Solusi yang diambil adalah melesakannya dan terus melangkah untuk mendapatkan hasil yang diinginkan demi kelangsungan hidup yang lebih baik.
Pada urutan selanjutnya, Hello Microphone memberi judul "Sendu Sembilu". Ini adalah penghormatan dan duka cita atas peristiwa yang menimbulkan banyak korban saat tragedi 97-98 di Indonesia. Peristiwa sejarah Indonesia yang tidak bisa dan jangan sampai dilupakan untuk mengenang suatu perlawanan terhadap perilaku tirani.
Selanjutnya pada titik terakhir EP ini kami berjudul "Awan". Mengisahkan tentang keromantisan seorang bapak dan anaknya didalam aktivitas komunikatif. Perbincangan intim untuk mengasah imaji kreatif. Bukan hanya literasi, hal imajinatif menjadi sebuah penyeimbang didalam perjalanan empiris.
"Proses perjalanan panjang Hello Microphone yang akhirnya mengeluarkan sebuah karya ini untuk dilepas aja. Dan tidak ada visi misi yang signifikan, hehehe. Intinya album yang dirilis ini adalah simbol kelegaan emosional setelah mengalami ketegangan dan pertikaian batin akibat suatu lakuan dramatis dalam proses bermusik", ungkap Gesta.
Berkarya di industri musik memang tidak pernah mudah, dan hal itu benar-benar terbukti pada perjalanan EP terbaru dari Hello Microphone ini. Sepanjang proses produksinya, kendala dan drama-drama terus menghampiri band ini. Namun, mereka tidak menyerah begitu saja dan terus berjuang hingga menghasilkan sebuah karya yang sangat ciamik dan layak untuk didengarkan oleh para penggemar musik di seluruh Indonesia.
Dengan adanya EP ini, diharapkan menjadi sebuah awal yang baik bagi Hello Microphone untuk terus menghasilkan karya-karya kreatif dan inspiratif yang mampu meramaikan skena musik Indonesia. Tak hanya itu, EP “Katarsis” ini juga akan dirilis secara masif secara digital, sehingga bisa dinikmati oleh siapa saja dan di mana saja.
Source: Press Release Hello Microphone
0 notes
draconym · 2 years
Text
Had a dream that I was going to band camp on the moon and to save fuel they had us leave our instruments and clothes behind and only use the camp uniforms and equipment. When we deboarded the space shuttle my middle school band teacher handed me a spacesuit and a box that looked exactly like a box of pasta with the little cellophane window, but instead of pasta there were very tiny woodwind pieces and it said BASSOON on it. "BASSOON: add water."
22K notes · View notes
blanchebees · 1 month
Text
Tumblr media Tumblr media
Murderous siren
Tip jar
993 notes · View notes
milkcos · 1 month
Text
Tumblr media Tumblr media Tumblr media Tumblr media Tumblr media Tumblr media
lemonade mouth/band au! more notes under the cut
lemonade as in like the disney movie! so there are a couple like clear comparisons but mostly it's the bad kids get stuck in detention together except they form a band instead of an adventuring party
fabian > no equivalent (olivia vibes)
the most popular kid at school who is both in dance and on the football team. somehow gets decent grades as well. no close friends, but a lot of people who know him and want to get on his good side. kind of depressed, and his dad's currently in prison. he started playing the guitar as a way to show off and then genuinely started enjoying it
adaine > mo
she's a concert violist (playing the viola) always an accompaniment for her sister and is striking it out on her own for the first time. her family is very upset about this, and consistently puts her down so she'll go along with they want her to do. also she recently transitioned to going to public school for the first time, making her the new girl.
kristen > no equivalent
she's recently ex mormon, got out of her parents house (currently living in her car) and without all of her former friends stuck in a student president position that she got when she was still with the religion. questioning her sexuality after one too many encounters with the soccer team captain, tracker. used to be on the church choir, was a bit too enthusiastic about it.
gorgug > no equivalent (charlie vibes)
he's got like one or two kinda friends (mainly fig). extremely busy with his classes and with marching band and self isolating as a result. he's stressed out about living up to his parent's name (they run a very successful electric engineering company). signed up to work as a sound tech for the theatre department bc one of the female stage managers is very cute (zelda) and then discovered that he rlly like it.
riz > no equivalent
no friends! (other than maybe the AV club + penny) too used to burying himself in work at both his part time gig and with his insane amount of extracurriculars. started playing the piano bc he heard it helps with memory retention and overall cognitive ability.
fig > stella/wen
she's the cool loner skater kid who is the floater friend mostly? she's got a maybe relationship with ayda, who she loves to annoy at the school library. very interested in making her own music not very interested in school. freaking out over her parents getting remarried. her mom enrolled her in music lessons when she was younger, and it's one of the only things she can talk about with her mom these days.
555 notes · View notes
floating-goblin-art · 3 months
Text
Tumblr media
multis jammin'!
595 notes · View notes
floating--goblin · 3 months
Text
you know what hill i'll die on? terzo is not the sluttiest emeritus
I mean sure, he's the most dramatic and the most outspoken about sex, and he gave us Mummy Dust which is its own discussion-- but I sincerely don't see him, in his private life, being so promiscuous. Like out of all of them, I'm the most certain Terzo would be either monogamous or have a few regular partners at most, but I don't think he'd be big on casual flings. Frankly I don't even see him having sex that much at this point, he seems more attached to it as a concept than an actual activity he regularly engages in.
You know who's the inverse of that, though? The one Tobias himself calls a pervert? Secondo. There's your whore. I know he looks big and mean and authoritary but let's be honest, half of Infestissumam is about ritual sex and he's out in Vegas on the regular with more women than he can reliably satisfy. He says it himself that he became Papa because "he likes a sexy beat". THERE'S THE EMERITUS WHORE, AND I'M CERTAIN OF IT
440 notes · View notes
trollsbroppy · 5 months
Text
This is from the features commentary where the creators talk about the Broppy kiss and how they were going to treat it. And they gave a shoutout to all the Broppyists out there
500 notes · View notes
atomic-chronoscaph · 6 months
Text
Tumblr media Tumblr media Tumblr media
Lucky Luke and Jolly Jumper - Daisy Town (1971)
586 notes · View notes
blotb0x · 4 months
Text
Tumblr media
You'll help with her experiments, won't you?
652 notes · View notes
poorly-drawn-mdzs · 6 months
Text
Tumblr media
Thank you all for voting in the poll to decide who was going to be the leader of the band! It turned out to be such a close race!
#poorly drawn mdzs#better drawn mdzs#mdzs#madam lan#A-qing#Band AU#(Reminder that Madam Lan's design inspiration goes to Qourmet!)#Madam Lan may have been the winner per vote count but there were so many strong advocates for A-Qing!#I played around with a few versions of what the 'poll winner' art was going to be and ultimately decided I wanted them both.#As any good theater love knows though - The battle for leadership was a ruse. They *all* get a chance to be featured.#Cooperation was the real end goal! However I do think these two have the best frontman energy of the group.#Or at least 'crowd favourite' energy. I also really loved hearing what people thought their vocal styles would be like!#This was probably one of my favourite polls to do and I love drawing these characters a lot B*)#I'd love to spend a bit more time in this AU so count on me bringing it back.#One thing I keep feeling like I need to redeem myself on is Madam Lan's Translucent skirt. I have *not* done the concept justice yet.#It is such a crack-platonic ship but I want to think Madam Lan and A-Qing would enjoy each other's company.#Possibly also with JYL as well. They can be like mutually beneficial therapy dogs to each other.#Madam Lan never got to see her kids grow up into teenagers after all. She only had sons. Never daughters.#Even if she saw her kids once a month we do know she treated them with so much love and kindness.#She would bite the shit out of YZY for yelling at JYL. What a sight to see. A-Qing would also start biting (for fun).
436 notes · View notes
hey-hey-j · 4 months
Text
Tumblr media Tumblr media Tumblr media
the more things change, the more things stay the same. Chapter eight of the swap AU is up!
(★my Ko-fi)
291 notes · View notes
Text
Shaggydog Gambarkan Pulang Kampung Melalui Video Musik Lagu Mudik
Tumblr media
Dalam beberapa hari ini sebagian besar dari kita mungkin disibukkan dengan aktivitas mudik. Pulang kampung untuk bertemu keluarga sudah menjadi tradisi turun temurun masyarakat Indonesia tanpa memandang agama, bukan hanya yang merayakan Idul Fitri saja.
Tanggal 16 April lalu Shaggydog merilis single Mudik yang diharapkan bisa menjadi soundtrack pulang kampung, mengiringi momen yang ditunggu-tunggu para perantau. Single yang diciptakan oleh Heruwa ini terdengar lebih merakyat sebagai soundtrack mudik yang cocok disetel ketika menyusuri jalanan menuju kampung halaman. Pun ketika bertemu hangatnya lebaran bersama keluarga.
Tumblr media
Penggalan lirik “pulang kampung, hatiku bahagia. Sekian lama, akhirnya berjumpa” juga suasana lebaran ketika berjumpa dengan keluarga dan saling bermaaf – maafan seperti “di meja ada opor ketupat, nyuwun ngapunten menawi wonten lepat” cocok berpadu dengan rancak-nya nuansa khas musik Shaggydog. Momen inilah yang mengilhami Shaggydog untuk mendeskripsikannya ke dalam sebuah bentuk music video (MV).
Shaggydog kembali menggaet Bagus Tikus untuk menggambarkan suasana lebaran di lagu Mudik mereka. Sutradara yang pernah menggarap Shaggydog - Di Sayidan MV ini mengedepankan nuansa putih cerah yang menyelimuti atmosfer video Mudik. “Di video klip ini sebenarnya saya ingin menampilkan realita, yang dekat dengan hal yang kita alami selama lebaran, mulai dari sungkeman, menu makanan, kebiasaan berkumpul keluarga, memberikan amplop bagi keponakan hingga bagaimana kita selalu dihadapkan oleh pertanyaan tentang jodoh oleh kerabat dekat” ungkap Bagus mengenai konsep MV ini.
Berawal dari scene dimana sang anak masih sibuk mengurusi deadline pekerjaan sementara hari sudah menjelang lebaran. Saking capeknya si anak tertidur di meja kerja dan bermimpi tentang pulang kampung bertemu orang tua-nya. 
Diperankan oleh kakak beradik Richad dan Teddy Bernado sebagai bapak dan anak, tema lebaran bertemu keluarga di MV ini juga diselipkan beberapa unsur komedi. Semua itu ditampilkan secara nyata dengan beberapa pendekatan komedi, karena dianggap sesuai dengan lagunya yang riang dan fun. Video musik ini pun menampilkan anak – anak dari member Shaggydog yang menambah unsur kekeluargaan yang erat.
youtube
Sementara itu untuk scene perform, Bagus mengajak Shaggydog untuk tampil cukup kontras dari keseharian mereka di panggung, berbaju koko putih dan melakukan gerakan seolah-olah sedang bermain hadroh / marawis. Serunya ini diamini oleh player yang membuktikan luwesnya shaggydog untuk selalu mengikuti zaman. 
Source: Presskit Shaggydog
0 notes
Text
Tumblr media Tumblr media Tumblr media Tumblr media Tumblr media Tumblr media Tumblr media Tumblr media Tumblr media
Muse studio albums, 1999-2022
(idea taken from here)
161 notes · View notes
upsyturvyy · 10 months
Text
creature feature songs are so funny cuz they're all "I killed someone I'm a ghost monster btw" and then some of the most insane electric guitar you have ever heard in your entire life. and each time I'm like "he raises a great point"
443 notes · View notes
bleedingcoffee42 · 2 months
Text
Tumblr media Tumblr media Tumblr media Tumblr media Tumblr media Tumblr media
FRom Band of Brothers DVD photo gallery
126 notes · View notes
nomilkinmyteaplease · 1 month
Text
Tumblr media Tumblr media Tumblr media Tumblr media Tumblr media Tumblr media Tumblr media Tumblr media Tumblr media Tumblr media
Deborah Ayorinde and David Walmsley working on the promo materials for The Wedding Band at the Lyric Hammersmith.
125 notes · View notes